Rahasia Sukses Finansial Ala Nikita Willy, Ternyata Sumber Kekayaannya Dari Sini

Wajar saja hingga saat ini, istri Indra Priawan sukses secara finansial.

Eliza Gusmeri
Selasa, 07 Desember 2021 | 21:31 WIB
Rahasia Sukses Finansial Ala Nikita Willy, Ternyata Sumber Kekayaannya Dari Sini
Nikita Willy saat diwawancara Maia Estianty (YouTube.com)

SuaraBatam.id - Nikita Willy sudah berkarir di dunia hiburan sejak masih kecil. Ia memulai karier di usia yang ke-8 tahun sebagai model kemudian berlanjut jadi pemain sinetron.

Wajar saja hingga saat ini, istri Indra Priawan sukses secara finansial. Beberapa waktu lalu, Nikita sempat membeberkan pundi-pundi kekayaannya di unggahan Maia Estianty. Ternyata, dunia hiburan bukan satu-satunya sumber penghasilan Nikita. Ia juga berbisnis properti.

"Kamu invest ke properti, siapa yang ngajarin?" tanya Maia Estianty.

"Mama aku, Mama aku yang ajarin semua sih. Penting banget, aku dan Mama jadi partner kerja. Dari dulu aku nggak punya manajer. Kita dari nggak ngerti dunia entertain jadi belajar," ujar Nikita Willy.

Baca Juga:Cerita Maia Estianty Alami Pelecehan Seksual di Kelas 2 SD

Nikita Willy pun memilih untuk mengikuti saran ibunya, ternyata hal ini bermanfaat buatnya di kemudian hari. Properti terus naik saat dijadikan bisnis.

"Tahun 2012 penghasilan dari sinetron alhamdulillah udah banyak jadi kita beliin properti kan nggak semua dipakai jadi disewa-sewain, terus kita jual beli," ungkap Nikita Willy lagi.

"Kamu berapa belas tahun udah ngerti?" tanya Maia Estianty.

"Lima belas ya, aku nggak ngerti detail tapi aku tau itu hasil kerja keras aku. Dan aku taunya hasil kerja keras aku kalau dijadiin properti bisa buat investasi lagi," sahut Nikita Willy lagi.

Wah, pantesan nih Nikita Willy tajir melintir saat ini. Penghasilan dari syuting dilarikan ke investasi properti dan makin banyak sumber penghasilan nih.

Baca Juga:Nikita Willy Blak-blakan soal Nama Anak, Diketawain Maia Estianty

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini