Asrama Mahasiswa Papua Dikepung Polisi, Orang-orang di Dalam Terisolasi

Mahasiswa di asrama tersebut terisolasi.

Pebriansyah Ariefana
Selasa, 01 Desember 2020 | 15:11 WIB
Asrama Mahasiswa Papua Dikepung Polisi, Orang-orang di Dalam Terisolasi
Asrama mahasiswa Papua dikepung. (Facebook/Andi Kossay)

SuaraBatam.id - Asrama mahasiswa Papua di Ambon menjadi sasaran kepungan aparat. Berdasarkan keterangan yang diterima Suara.com, sekitar 20-an Mahasiswa Papua di Kecamatan Wayame, kota Ambon dikepung dan diisolasi.

Aktivis Andi Kossay menceritakan kronologi kejadian pengepungan aparat yang membuat mahasiswa di asrama tersebut terisolasi.

Video Editor : Dewi Yuliantini

Baca Juga:Jenazah WNI Ditemukan di Koper di Mekah, Apa yang Diketahui Sejauh Ini?

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini