- Cek Legalitas Penyedia Layanan
Pastikan layanan pinjaman atau investasi yang ditawarkan terdaftar di OJK. Anda dapat mengakses situs resmi OJK atau menghubungi layanan konsumen untuk memastikan legalitasnya.
- Waspadai Tawaran yang Terlalu Menggiurkan
Tawaran investasi dengan keuntungan besar dalam waktu singkat patut dicurigai. Jangan mudah tergiur dan selalu berpikir logis.
- Jaga Kerahasiaan Data Pribadi
Jangan pernah memberikan informasi pribadi seperti nomor KTP, nomor rekening, atau kata sandi kepada pihak yang tidak dikenal.
- Laporkan Aktivitas Mencurigakan
Jika menemukan penipuan atau menjadi korban, segera laporkan ke pihak berwenang atau melalui IASC untuk penanganan lebih lanjut.
Dengan meningkatnya modus penipuan jelang Lebaran, OJK mengimbau masyarakat agar selalu berhati-hati dan tidak mudah percaya dengan segala tawaran yang menggiurkan. Kesadaran dan kewaspadaan menjadi kunci utama untuk melindungi diri dari aksi para penipu.
Mengedukasi diri mengenai penipuan finansial dan memperhatikan setiap langkah dalam bertransaksi dapat mencegah kerugian yang tidak diinginkan.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
5 Mobil Kecil Bekas Murah, Hemat Biaya Operasional buat Pemula
-
Realisasi Investasi Batam Capai Rp69 T di 2025, Singapura Jadi Sumber Utama
-
Ekspedisi Jakarta Batam Terpercaya & Efisien | Harddies Cargo
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen