SuaraBatam.id - Pasar Dragon Lake kini telah resmi dibuka di lokasi barunya yang strategis, tepat di samping Kantor Camat Bengkong, Batam. Setelah proses relokasi selama beberapa bulan, akhirnya pasar ini diresmikan pada Kamis, 18 April 2024.
Pembukaan pasar langsung disambut meriah oleh ratusan warga setempat. Setelah direlokasi, area Pasar Dragon Lake lebih luas dan tertata
"Tempatnya sekarang lebih bagus dan tertata," ujar Riski, salah satu penjual es krim di pasar, dilansir dari Batamnews--jaringan suara.com.
Bagi Silvi, karyawan di salah satu kedai di pasar, relokasi ini tak hanya meningkatkan kenyamanan dan keamanan, tetapi juga membuka peluang baru bagi usahanya.
"Pindah ke sini sudah dari tahun lalu karena tidak mampu untuk bayar dua tempat," ungkapnya.
Baca juga:
Mengingat Lansia, Ditjen PHU Minta Prosesi Pelepasan CJH Tak Berlama-lama
Event Akbar Kepri Natuna Geopark Marathon Digelar 12 Mei, Daftarkan Diri di Situs Ini
Pasar Dragon Lake di lokasi barunya ini menawarkan berbagai macam produk, mulai dari bahan makanan segar hingga pakaian dan aksesoris.
Fasilitas yang disediakan pun telah diperbaharui, termasuk area parkir yang luas dan sistem pengelolaan sampah yang lebih baik.
Salah satu pembeli, Siti, merasakan manfaat langsung dari perubahan tersebut.
"Tempat ini luas, membuat pengunjung dapat dengan nyaman berjalan dan mencari yang ingin dibeli tanpa merasa desak-desakan," ungkapnya.
Berita Terkait
-
Perbedaan Harga Ole Romeny vs Eliano Reijnders, Adik Pemain AC Milan Kalah Tipis
-
Kenaikan PPN 12 % di Era Prabowo Bikin Rakyat Miskin Kian Susah, Pedagang Pasar Tanah Abang: Harusnya buat Orang Kaya
-
Makin Tercekik! Pedagang Tanah Abang Ngeluh PPN Mau Naik 12 %: Prabowo Jangan Sulitkan Rakyat!
-
Alasan Peminat Mobil Bekas di Indonesia Terus Meningkat, Tak Sanggup Beli yang Baru?
-
Deflasi dan PHK: Jeritan Pedagang Pasar Johar Baru, Tukang Bajaj Pun Ikut Merana
Tag
Terpopuler
- Keponakan Megawati jadi Tersangka Kasus Judol Komdigi, PDIP: Kasus Alwin Jabarti Kiemas Contoh Nyata Politisasi Hukum
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Hukum Tiup Lilin Dalam Islam, Teganya Geni Faruk Langsung Padamkan Lilin Ultah saat Akan Ditiup Ameena
- Kevin Diks: Itu Adalah Ide yang Buruk...
- Sebut Jakarta Bakal Kembali Dipimpin PDIP, Rocky Gerung: Jokowi Dibuat Tak Berdaya
Pilihan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
-
Jangan Lewatkan! Amalan Malam Jumat untuk Perlindungan dari Fitnah Dajjal
-
Setelah Pilkada, Harga Emas Antam Meroket Jadi Rp1.513.000/Gram
-
Mempelajari Efektivitas Template Braille pada Pesta Demokrasi
-
Ingat! Penurunan Harga Tiket Pesawat Domestik 10 Persen Hanya Berlaku Hingga 3 Januari
Terkini
-
Serangan Fajar Pilkada Batam: 2 Wanita Ditangkap, Anggota DPRD Diduga Terlibat
-
Kapan 12.12 Dimulai? Ini Promo Histeria Blibli 12.12 2024 yang Menarik Diketahui Termasuk Tanggal Pelaksanaan
-
Berapa Harga HP Infinix Smart 8 RAM 6?
-
Ibu di Batam Aniaya Anak Kandung Pakai Rantai Besi, Berawal dari Hal Sepele Ini
-
Progres Konstruksi Container Yard Batuampar, Green Port Pertama Segera Hadir di Batam