SuaraBatam.id - Coldplay tampil memukau dalam konser 6 harinya di Singapura, 23 Januari 2024. Setelah 7 tahun lalu datang ke negara itu, kerinduan fans akhirnya terbayar.
Dalam konser Music Of The Spheres ini, Coldplay tak tampil sendiri. Hadir pula musisi lokal yang memeriahkan panggung, salah satunya penyanyi dari Indonesia.
Penyanyi tersebut bernama Jinan Laetitia. Ia mendapatkan kesempatan tampil sebagai penyanyi pembuka dengan artis Singapura, Jasmine Sokko.
Mereka berhasil memberikan pesona masing-masing kepada penonton. Jinan Laetitia tampil dengan suara lembut dan penyanyi sekaligus penulis lagu asal Singapura Jasmine Sokko tampil dengan aksi panggung yang memukau.
Dilansir dari CNA, Stadion Nasional pada pukul 20.30 waktu setempat sudah tenggelam dengan lautan manusia.
Teriakan penonton pecah ketika anggota Coldplay muncul dan membawkan lagu Music Of The Sphere dan Higher Power.
Baca juga: Kuota Haji Batam 2024 Bertambah, Berapa Jumlahnya?
Silauan cahaya dari gelang LED penonton menambah kemeriahan suasana hingga Coldplay menghentakkan panggung dengan lagu The Scientist dan Paradise.
Untuk diketahui, konser Coldplay berlangsung selama enam hari di Singapura sebagai lanjutan Coldplay Music of the Spheres World Tour mereka.
Sebelumnya Coldplay juga memukai Indonesia, lewat konser di GBK November tahun lalu.
Berita Terkait
-
WNI Pamer Kelamin ke Pramugari Disidang di Singapura, Didakwa 1 Tahun Bui
-
Viral Cerita WNI Kehilangan Ponsel di Singapura, Pelaku Dicari Berbulan-bulan hingga Diganti Uang Tunai!
-
FIFA Gandeng Coldplay untuk Bahas Halftime Show Perdana Piala Dunia 2026
-
Menag Ungkap Alasan 1 Ramadan Indonesia Lebih Dulu dari Singapura dan Brunei
-
WNA Asal Singapura Tewas di Halte Bus TransJakarta, Penyebab Masih Misteri
Tag
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Sosok Widi Hartoto Corsec Bank BJB Tersangka Kasus Korupsi Iklan, Punya Harta Miliaran Rupiah
-
Kembali Difitnah Soal Kirim Utusan ke PDIP, Jokowi: Diam dan Senyumin Aja
-
Driver Ojol Dapat 'Tunjangan Hari Raya (THR)' 2025, Ini Kriteria dan Syaratnya
-
Komunitas Milenial Bergerak Sukses Gelar Aksi Sosial BERMANJA di Yogyakarta
-
Emas Antam Tembus Harga Tertinggi Sepanjang Masa Hari Ini, Jadi Rp1.742.000/Gram
Terkini
-
Mengenal Sosok Wakapolda Kepri Baru Anom Wibowo, Pernah Diperiksa sebagai Saksi Kasus Firli Bahuri
-
Jadwal Berbuka Puasa dan Imsakiyah di Batam Jumat, 14 Maret 2025
-
Rotasi Besar-besaran di Polda Kepri! Siapa Saja yang Kena Mutasi?
-
Tiket Gratis Pelni di Batam Masih Tersedia, Begini Cara Mendapatkannya
-
Ini Daftar Lengkap 7 Deputi BP Batam yang Baru Dilantik dan Tugas Mereka