Scroll untuk membaca artikel
Eliza Gusmeri
Senin, 18 Desember 2023 | 10:03 WIB
Ilustrasi Hujan (unsplash/ryoji iwata)

"Pemandangan bagus, tapi ancaman bahaya harus kita antisipasi, bukan berarti tidak boleh," katanya.

Untuk itu Aam mendorong kepada pemerintah daerah (pemda) untuk menetapkan status 'Siaga' atau 'Darurat' di tempat tempat yang rawan bencana, sehingga jika terjadi bencana sewaktu-waktu, BNPB dapat ikut mengintervensi penanganan bencana alam. [antara]

Load More