
SuaraBatam.id - Seorang laki-laki berumur 41 tahun berinisial MJ ditemukan tewas di kamarnya di Kelurahan Barat Barat, Meral, Kabupaten Karimun, Kamis 14 Desember 2023.
Berawal saat adik kandung mengantar makanan, namun pintu tak kunjung dibukakan. Pada akhirnya pintu didobrak oleh seorang saksi di tempat.
Betapa kagetnya sang adik, menemukan MJ tak bernyawa dalam keadaan telentang di atas kasur. Kondisi tubuhnya sudah membengkak.
Penemuan mayat tersebut mengegerkan warga sekitar kawasan belakang gor bulu tangkis Gajah Mada.
Baca Juga: Terungkap Identitas Kerangka Manusia yang Ditemukan di Jalan Trans Barelang Batam
Melansir Batamnews--jaringan suara.com, Kapolsek Meral, AKP Kumala Enggar Anjarani membenarkan penemuan mayat tersebut.
“Betul, korban laki-laki,” ujar AKP Kumala saat dikonfirmasi.
Ia menjelaskan kronologis saat itu adik kandung dari Mj tersebut hendak mengantar makanan. Namun, saat dipanggil oleh adiknya, MJ tak menyahut. Akhirnya korban meminta pada seorang saksi untuk mendobrak pintu.
“Lantaran tidak ada jawaban kemudian saksi I (adik korban) meminta bantuan kepada saksi II untuk membantu mendobrak pintu karena pintu rumah dalam keadaan terkunci dari dalam,” ujar Kapolsek.
Setelah pintu dapat dibuka, mereka melihat Mj dalam terbaring dengan posisi terlentang, dengan kondisi telag membengkak.
Baca Juga: Geram dengan Kekejam Israel di Palestina, Massa Aksi di Karimun Injak Bendera Zionis
“Selanjutnya saksi I dan saksi II memberitahukan kejadian tersebut kepada istri dari ketua RT. 001 / RW. 001 kemudian melaporkan kejadian tersebut ke Polsek Meral,” ujarnya.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Santri 13 Tahun Dihabisi Remaja Kembar Gara-Gara Sandal: Ini Kronologinya
-
Tewas Ditusuk Sepupu Istri karena Dituduh Berselingkuh, Nyawa Moken Berakhir di Gang Barokah
-
Ayah-Ibu dan Kakak Lolos dari Maut, Balita di Cianjur Korban Tembok Roboh Akhirnya Tewas
-
Diduga Gegara Gas Bocor saat Masak, Ayah dan Anak di Pademangan Jakut Tewas Terpanggang
-
Tragis Gegara Gagal Nyalip, Pemotor Tewas Terlindas Mobil Boks di Pamulang
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Samsung Murah Rp2 Jutaan: RAM Gede, Kamera Terbaik
- Cari Mobil Bekas Harga Rp35 Jutaan? Ini Rekomendasi Terbaik, Lengkap dengan Spesifikasinya!
- Dulu Hanya Sultan yang Sanggup, Kini Jadi Mobil Bekas Murah: Ini Deretan Sedan Mewah Kelas Atas
- 8 Mobil Bekas Murah 7 Seater Rp60 Jutaan, Pajaknya Lebih Murah dari Yamaha XMAX
- 5 HP Redmi Murah RAM 8 GB, Harga Sejutaan di Mei 2025
Pilihan
-
10 Mobil Bekas di Bawah Rp100 Jutaan: Kabin Lapang, Keluaran Tahun Tinggi
-
Puan Tolak Relokasi Warga Gaza, PCO: Pemerintah Cuma Mau Mengobati, Bukan Pindahkan Permanen
-
Wacana 11 Pemain Asing di Liga 1 Dibandingkan dengan Saudi Pro League
-
Dewi Fortuna di Sisi Timnas Indonesia: Lolos ke Piala Dunia 2026?
-
7 Rekomendasi Sunscreen Terbaik, Super Murah Pas buat Kantong Pelajar
Terkini
-
9 WNA Dideportasi Imigrasi Batam gegara Salahgunakan Izin Tinggal
-
5 Alasan Mengapa Mobil Rental adalah Pilihan Cerdas untuk Liburan Anda
-
Inilah 5 Kebiasaan yang Membuat Tagihan Listrik Bisa Bengkak!
-
Mantri Perempuan BRI Ini Refleksikan Semangat Kartini: Tanpa Lelah Berdayakan Pengusaha Mikro
-
Rayakan Hari Kartini, BRI Perkuat Komitmen pada Kesetaraan Gender, Berdayakan Kaum Perempuan