SuaraBatam.id - Timnas Spanyol rutin melahirkan talenta-talenta muda berbakat yang kemudian bisa promosi hingga ke timnas senior Spanyol.
Hal ini dibuktikan dengan lahirnya rekor debutan termuda di Timnas Spanyol dari masa ke masa. Lantas, siapa saja pemain debutan termuda di Timnas Spanyol?
1. Lamine Yamal
Lamine Yamal, wonderkid milik Barcelona itu resmi mencatatkan sejarah sebagai debutan termuda buat Timnas Spanyol saat melawan Georgia dalam Kualifikasi Euro 2024.
Baca Juga: Cuma Dapat Gaji Kecil di Sevilla, Ternyata Inilah Alasan Ramos Mau CLBK Bersama Sevilla
Di menit ke-44, Yamal masuk menggantikan Dani Olmo. Dengan turun ke lapangan hijau saja ia sudah memecahkan rekor pemain termuda yang melakukan debutnya bagi La Roja dalam usia 16 tahun dan 57 hari.
Seolah tak cukup dengan rekor itu, Yamal kembali membuat rekor di menit ke-74 usai mencetak gol ketujuh Timnas Spanyol. Ia pun menjadi pencetak gol termuda buat Timnas Spanyol sepanjang sejarah.
2. Gavi
Gavi yang merupakan rekan satu tim Lemine Yamal di Barcelona, sebelumnya memegang rekor pemain paling muda yang debut di timnas Spanyol.
Saat melakukan debutnya pada tahun 2021, Gavi berusia 17 tahun dan 62 hari. Kini ia harus merelakan gelar pemain paling muda direbut oleh Lamine Yamal.
Baca Juga: Fokus dengan Inter Miami, Jordi Alba Resmi Pensiun dari Timnas Spanyol
Posisi Gavi sebagai pencetak gol termuda buat Timnas Spanyol direbut oleh Yamal. Gavi sebelumnya mencetak sejarah ini di usia 17 tahun 304 hari.
Sebelum Gavi dan Lamine Yamal, pemain yang mencatatkan debut termuda buat Timnas Spanyol adalah Angel Zubieta. Ia mencatatkan rekor ini pada 1936 di usia 17 tahun dan 284 hari.
Karena perang sipil yang pecah di Spanyol pada 1936, kondisi itu mengganggu karier bermain Zubieta.
Kontributor: Aditia Rizki
Berita Terkait
-
Jordi Amat Bongkar Pengalaman Brutal di Timnas: 3 Minggu Tak Boleh Keluar Hotel!
-
Kabar Terbaru Gavi Pasca Gegar Otak! Joan Laporta: Itu Menakutkan
-
Mengerikan! Gelandang Barcelona Gegar Otak, Ditanya Ini Hari Apa: Saya Tidak Tahu
-
Lamine Yamal Resmi Didapuk Jadi Brand Ambassador Oppo
-
Menggila Bersama Barcelona dan Spanyol, Lamine Yamal Raih Kopa Trophy 2024
Terpopuler
- Ragnar Oratmangoen: Saya Mau Keluar dari...
- Rusuh Lagi! Indonesia Siap-siap Sanksi FIFA, Piala Dunia 2026 Pupus?
- Apa Sanksi Pakai Ijazah Palsu? Razman Arif dan Firdaus Oiwobo Diduga Tak Diakui Universitas Ibnu Chaldun
- Aset Disita gegara Harvey Moeis, Doa Sandra Dewi Terkabul? 'Tuhan Ambil Semua yang Kita Punya...'
- Lolly Kembali Main TikTok, Penampilannya Jadi Sorotan: Aura Kemiskinan Vadel Badjideh Terhempas
Pilihan
-
Dukungan Penuh Pemerintah, IKN Tetap Dibangun dengan Skema Alternatif
-
Perjuangan 83 Petani Kutim: Lahan Bertahun-tahun Dikelola, Kini Diklaim Pihak Lain
-
Persija vs Persib Bandung, Ridwan Kamil Dukung Siapa?
-
Jordi Amat Bongkar Dugaan Kasus Pencurian Umur: Delapan Pemain..
-
Sejarah dan Makna Tradisi Nyekar Makam Sebelum Puasa Ramadan
Terkini
-
BRI Dukung Perkembangan UMKM Indonesia dan Meningkatkan Daya Saing
-
Beras SPHP Distop, Harga di Tanjungpinang Terancam Naik?
-
Waspada Buaya Lepas! Wisata Pantai Batam Diimbau Tingkatkan Keamanan Saat Liburan
-
Inilah 5 Perbedaan Samsung Galaxy A55 5G dengan Samsung Galaxy A35 5G
-
Longsor di Batam, 13 Orang Dievakuasi, 4 Masih Dicari