
SuaraBatam.id - DPRD Batam, Kepulauan Riau, kini disorot Polresta Barelang. Perjalanan dinas DPRD Batam 2016 dicurigai fiktif atau diduga menyalahgunakan anggaran.
Sementara pemeriksaan baru dilakukan saat ini.
Melansir batamnews--jaringan suara.com Kasat Reskrim Polresta Barelang, Kompol Budi Hartono mengatakan bahwa pihaknya tengah melakukan penyelidikan dalam perkara tersebut.
"Kasus tersebut terjadi pada periode sebelumnya, bukan periode saat ini," terangnya, Rabu (15/3/2023).
Baca Juga: Seorang EO di Batam Diduga Gelapkan Uang Perusahaan, Modus Buat Event Fiktif di Mal
Saat ini kata dia, sejumlah saksi telah diperiksa oleh penyidik SatReskrim Polresta Barelang dan perkara sudah masuk dalam tahap penghitungan kerugian negara di Badan Pemeriksaan Keuangan (BPK RI).
"Beberapa anggota DPRD Batam yang terlibat dalam perjalanan dinas fiktif juga sudah diperiksa sebagai saksi," ucapnya.
Namun, Hartono belum dapat memberikan keterangan lebih rinci ihwal dugaan penyalahgunaan anggaran dalam perjalanan dinas fiktif tersebut.
"Gelar perkara akan dilakukan setelah penghitungan kerugian negara selesai dilakukan oleh BPK RI," ucapnya
Baca Juga: Koalisi Rakyat Batam Akan Kembali Berdemo, Minta Usut Kecelakaan Kerja yang Tewaskan 4 Buruh
Berita Terkait
-
Harga Tiket Pesawat Medan-Batam Terkini, Sempat Rp17 Jutaan Sekali Terbang
-
Harga Tiket Pesawat Medan-Batam Tembus Rp17 Jutaan, ke Jepang Cuma Rp5 Juta
-
Rp17 Juta untuk Tiket Pesawat Domestik? Pemudik Meradang Lihat Harga Pasca Lebaran
-
Geleng-Geleng Kepala, Tiket Medan-Batam Lebih Mahal dari Terbang ke Eropa: Nyaris Rp18 Juta
-
Harga Tiket Pesawat Medan-Batam Nyaris Rp18 Juta Sekali Penerbangan
Terpopuler
- Dosen Asal Semarang Tewas Bersimbah Darah di Kamar Kos Sleman, Ini Kata Polisi
- 7 Produk Skincare Pemutih Wajah Recommended Bersertifikat BPOM
- Akal Bulus Demi Raih Piala Asia U-17 2025: Arab Saudi Main dengan '12 Pemain'?
- Pemain Sinetron Inisial FA Ditangkap Kasus Narkoba, Siapa?
- 5 Rekomendasi Serum Mencerahan Wajah: Tersedia di Indomaret, Harga Mulai Rp18 Ribuan
Pilihan
-
Penggugat Ijazah Palsu Jokowi Tunjuk Guru Besar UNS Jadi Mediator
-
Sri Mulyani Bocorkan 5 Kesepakatan RI-AS Untuk Batalkan Tarif Trump
-
Meski Ekonomi Lesu, Sri Mulyani Sebut Masyarakat Tetap Rajin Bayar Pajak
-
Sri Mulyani Sebut Rupiah Tahan Banting
-
8 Rekomendasi HP Samsung Murah Terbaik April 2025, Mulai Rp1 Jutaan
Terkini
-
5 Alasan Mengapa Mobil Rental adalah Pilihan Cerdas untuk Liburan Anda
-
Inilah 5 Kebiasaan yang Membuat Tagihan Listrik Bisa Bengkak!
-
Mantri Perempuan BRI Ini Refleksikan Semangat Kartini: Tanpa Lelah Berdayakan Pengusaha Mikro
-
Rayakan Hari Kartini, BRI Perkuat Komitmen pada Kesetaraan Gender, Berdayakan Kaum Perempuan
-
BRI Dukung Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Tembus Pasar Global