SuaraBatam.id - Saat persidangan kasus pembunuhan Brigadir J pada Selasa (25/10/2022) kemarin, Bharada E juga dipertemukan dengan bibi Brigadir J.
Sang bibi juga mengungkapkan emosinya saat persidangan kepada Bharada E.
Melansir dari akun Instagram @rumpi_gosip pada Rabu (26/10/2022), tampak Bharada E yang sedang duduk di samping pengacaranya.
Ia mengenakan atasan berwarna hitam dengan raut wajah penuh tekanan. Terutama ketika mikrofon diberikan kepada bibi dari Brigadir J yang ingin berbicara.
Sembari menunjukkan emosi yang mendalam dan sudah lama dipendam, bibi Bridgadir J memberikan permintaan yang khusus dan serius kepada Bharada E.
Melansir herstory, sambil menunjuk-nunjuk, ia meminta Bharada E untuk memberikan kejujuran selama persidangan. Terutama terkait dengan apa yang dilakukan oleh Ferdy Sambo.
Selain itu, ia meminta Bharada E untuk tidak menutup-nutupi apa yang dilakukan oleh Putri Candrawathi kepada keponakannya, Brigadir J.
"Kejujuranmu yang kami minta, tentang Ibu PC, tentang Pak Sambo," kata bibi Brigadir J.
Bibi Brigadir J juga hanya mengharapkan kejujuran keluar dari mulut Bharada E. Setelah itu, pihak keluarga mungkin akan memafkan.
"Berkata jujur, kami akan memaafkan," tambah wanita tersebut.
Sementara pada saat yang sama, terlihat Bharada E yang hanya terdiam di samping pengacaranya. Ia menunduk dan tampak menahan air mata sembari ditenangkan oleh pengacaranya.
Berita Terkait
-
Pendidikan Deolipa Yumara: Eks Pengacara Bharada E Kritik Hakim Perceraian Paula Verhoeven
-
Beda Nasib Terkini Ferdy Sambo dan Richard Eliezer: Makin Gemoy vs Bikin Anak Kangen
-
Ria Ricis Komentari Adab 'Laki' Bharada E ke Istri, Kini Buka-bukaan Masalah Ranjang
-
OTW Bulan Madu, Adab Bharada E ke Istri Jadi Omongan: Laki Banget!
-
Resmi Menikah Usai Bebas dari Penjara, Bharada Eliezer Diminta Sowan ke Keluarga Bridgadir Yoshua
Terpopuler
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 5 HP Murah dengan NFC Harga Rp1 Jutaan, RAM 6 GB Performa Jempolan
- 5 Sepatu Skechers Paling Nyaman untuk Jalan Kaki, Cocok Dipakai Lansia
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar