SuaraBatam.id - Netflix kembali mendapatkan pelanggannya setelah kehilangan jutaan pelanggan beberapa waktu lalu.
Dikutip tim HiTkeno.com, mendapatkan pelanggan baru dengan jumlah pelanggan Netflix bertambah 2,4 juta orang.
Sebelumnya, Netflix sempat kehilangan sampai 1,2 juta pelanggan dalam dua kuartal terakhir seperti dilaporkan IGN, Kamis (20/10/2022).
Tak hanya itu, laporan pendapatan Netflix mengungkapkan kalau 1,4 juta pelanggan dari total angka tersebut berasal dari kawasan Asia Pasifik.
Tetapi wilayah lain seperti Amerika Serikat dan Kanada, Eropa, Timur Tengah dan Afrika, hingga Amerika Latin juga mengalami pertumbuhan ketimbang kuartal sebelumnya.
Ini adalah peningkatan besar dari kenaikan satu juta pelanggan yang sebelumnya diprediksi Netflix.
Tetapi angka itu masih jauh dari 2,2 juta pelanggan yang sempat ditargetkan perusahaan pada tahun lalu.
Adapun konten yang mendorong kesuksesan tersebut adalah Monster: The Jeffrey Dahmer Story dengan 824 jam tayang. Stranger Things Season 4 juga ditonton hingga 1,35 miliar jam tayang.
Netflix juga berencana untuk menambah lebih banyak video game hingga 55 judul. Perusahaan terinspirasi dari Cyberpunk: Edgerunners yang menghasilkan peningkatan jumlah pemain Cyberpunk 2077 .
Baca Juga: Link Nonton The School for Good and Evil Bukan Lk21, Ini Cara Legal dan Aman
Lebih lanjut Netflix menargetkan jumlah pelanggan baru di kuartal selanjutnya mencapai 4,5 orang.
Dengan konten-konten baru, Netflix sukses mendapatkan peningkatan pelanggan setelah kehilangan jutaan orang.
Tag
Berita Terkait
-
Flash Disk Berisi Konten Netflix Jadi Barbuk Kasus Pandji Pragiwaksono, Apakah Ini Pembajakan?
-
Film Jay Kelly: Sebuah Drama Komedi yang Hangat dan Mendalam
-
Sosok Dipo, Anak Pandji Pragiwaksono yang Dibully Gegara Materi Mens Rea
-
Mens Rea Pandji Terancam Dihapus? Ini 4 Konten Netflix yang Pernah Di-Takedown Pemerintah
-
Alasan Netflix Tak Hapus Mens Rea Pandji Pragiwaksono Meski Ada Laporan Polisi
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar