
SuaraBatam.id - Dikenal sebagai dua publik figur, sosok Nikita Mirzani dan Olla Ramlan memang kerap berseliweran di layar kaca. Keduanya juga pernah terlibat seteru dengan Nindy Ayunda.
Seperti diketahui, pada 2019 lalu, Nikita Mirzani menuding Nindy Ayunda telah membicarakan sahabatanya, yakni Olla Ramlan.
Kini siapa sangka putri sulung Nikita Mirzani, Laura Meizani Nasseru Asry atau akrab disapa Loli diketahui tengah berpacaran dengan putra Olla Ramlan, Sean Mikael Alexander.
Melansir Hops.id, saat ditanya oleh warganet soal respons Olla Ramlan, Sean mengakui ibunya itu senang.
"Gimana tanggapannya Mami Ola, tuh?" tanya Loli membacakan pertanyaan warganet di kolom komentar.
"Happy," jawab Sean singkat.
Sean juga menanggapi komentar miring warganet terkait Nikita Mirzani.
"Sean jangan dengerin haters-nya Mami Niki. Emang ada haters?" tanyanya.
Berbagi Foto
Baca Juga: Nikita Mirzani Kembali Berulah, Bukan Sindir Artis Lain, Tapi Lakukan Ini
Lewat akun Instagram-nya, Sean bahkan mengunggah foto Loli dan dirinya dalam slide yang berbeda.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Deolipa Yumara Beberkan Kemungkinan Masa Penahanan Nikita Mirzani Bertambah Lagi
-
Postingan Ini Bikin Nikita Mirzani Dicurigai Tetap Bisa Main Medsos dari Balik Penjara
-
Digosipkan dengan Baim Wong, Olla Ramlan Akui Dekat dengan Sahabat Raffi Ahmad
-
Laporan Suami Reza Gladys ke Dokter Detektif Lanjut, Satu Orang Diperiksa
-
Masa Penahanan Nikita Mirzani Ditambah 30 Hari ke Depan, Polisi Belum Tahu Kapan Berkasnya Lengkap
Terpopuler
- Ungkap Alasan Dukung Pemakzulan Gibran, Eks KSAL: Dia Enggak Masuk, Saya Ingin yang Terbaik!
- Mutasi Anak Try Sutrisno Batal Usai Dikaitkan Isu Pemakzulan, Purnawirawan Minta Panglima TNI Cermat
- 5 Rekomendasi Motor Bekas Murah Rp3 Jutaan untuk Pekerja Keras: Pilih yang Irit atau yang Ngebut?
- Selamat Tinggal Ole Romeny dan Marselino Ferdinan, Bos Oxford Kasih Isyarat
- Pemain Asing PSM Makassar: Sepak Bola Indonesia Hanya Cocok untuk Cari Uang, Bukan Main Serius
Pilihan
-
24 Ribu Orang Sudah jadi Korban, PHK era Prabowo Makin Ngeri
-
Prabowo Keluarkan Perpres, Aturan TKDN Kini 25 Persen
-
Selamat Tinggal! PSSI Ungkap Nasib Pascal Struijk di Timnas Indonesia
-
Rekomendasi Motor Bekas Harga Rp3 Jutaan di 2025, Jangan Asal Beli!
-
Daftar Juara Liga 1: Pulau Jawa Menguasai, Kalimantan Kapan Pecah Telur?
Terkini
-
9 WNA Dideportasi Imigrasi Batam gegara Salahgunakan Izin Tinggal
-
5 Alasan Mengapa Mobil Rental adalah Pilihan Cerdas untuk Liburan Anda
-
Inilah 5 Kebiasaan yang Membuat Tagihan Listrik Bisa Bengkak!
-
Mantri Perempuan BRI Ini Refleksikan Semangat Kartini: Tanpa Lelah Berdayakan Pengusaha Mikro
-
Rayakan Hari Kartini, BRI Perkuat Komitmen pada Kesetaraan Gender, Berdayakan Kaum Perempuan