SuaraBatam.id - Nama Aliando Syarief yang sempat menghilang dari jagat hiburan kembali naik ke permukaan.
Kabar terbarunya, Aliando mengaku tengah berjuang melawan penyakit OCD atau obsessive compulsive disorder yang dideritanya.
Namun, Aliando akhirnya buka-bukaan mengenai penyebab dirinya tiba-tiba mengalami OCD.
Aliando mengaku dirinya merupakan korban kriminal dari orang terdekat di lingkungan kerjanya.
Orang tersebut, menurut Ali, memaksanya bekerja dan disiksa sampai ia pernah kabur dari rumahnya.
Hal tersebut ia ungkap dalam video podcastnya bersama Ricky Cuaca beberapa waktu lalu.
Sontak, kabar soal Ali yang menjadi korban kriminal langsung menjadi sorotan dan banyak menuai komentar.
Beberapa warganet tampak iba dengan kondisi Ali dan ada pula yang merasa pengakuan Ali itu hanya settingan untuk menaikkan pamor film terbarunya.
Menanggapi banyaknya komentar miring terkait kondisi Ali, Ricky Cuaca pun akhirnya buka suara.
Baca Juga: Pamer Pas Foto Nikah, 5 Potret Mesra Marshel Widianto dan Celine Evangelista
Ricky membantah bahwa penyakit yang diderita Ali yakni OCD adalah settingan belaka.
"Gue di sini cuma pengen memberikan sebuah penjelasan ke khalayak ramai yang bertanya-tanya simpang siur ada yang mengatakan Ali settingan.
"(Penyakit) OCD cuma pengin naikkin film dia, tapi bener-bener real, Ali butuh bantuan, Ali butuh support," kata Ricky, dikutip dari tayangan Youtube Cumicumi, Rabu (31/8/2022).
Mengenai kasus kriminal yang Ali ungkapkan dalam podcastnya, Ricky juga membenarkan hal tersebut.
Namun, Ricky enggan membahasnya lebih lanjut dan menyebut agar Ali sendiri yang menceritakannya.
Ricky mengaku dirinya tidak memiliki hak untuk membicarakan soal Ali yang menjadi korban kriminal.
Berita Terkait
-
Masih 16 Tahun, Adegan Ranjang Richelle Skornicki dengan Aliando di Pernikahan Dini Gen Z Dikecam
-
Kaitan Buku Broken Strings Aurelie Moeremans dengan Isu Child Grooming yang Seret Nama Aliando
-
Rahasia di Balik Adegan Dewasa Serial Pernikahan Dini Gen Z
-
Richelle Skornicki dan Adegan Dewasa di Pernikahan Dini Gen Z: Antara Akting dan Perlindungan Anak
-
Lakoni Adegan Dewasa dengan Aliando Syarief, Richelle Skornicki Baper
Terpopuler
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
- Deretan Mobil Bekas 80 Jutaan Punya Mesin Awet dan Bandel untuk Pemakaian Lama
- Jadwal M7 Mobile Legends Knockout Terbaru: AE di Upper, ONIC Cuma Punya 1 Nyawa
Pilihan
-
Ekonomi Tak Jelas, Gaji Rendah, Warga Jogja Berjuang untuk Hidup
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
Terkini
-
5 Mobil Kecil Bekas Murah, Hemat Biaya Operasional buat Pemula
-
Realisasi Investasi Batam Capai Rp69 T di 2025, Singapura Jadi Sumber Utama
-
Ekspedisi Jakarta Batam Terpercaya & Efisien | Harddies Cargo
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen