
SuaraBatam.id - Hubungan asmara Kaesang Pangarep dan Erina Gudono nampaknya makin serius. Keduanya pun kerap mengumbar kemesraan di depan publik.
Baru-baru ini, Kaesang Pangarep dan Erina Gudono blak-blakan membongkar kegiatan pacaran yang dilakukan saat malam minggu.
Pada sebuah kesempatan, Erina Gudono terlihat menemani Kaesang yang tampaknya sedang bermain bola di sebuah stadion.
![Erina Gudono [Instagram]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2022/06/13/99180-erina-gudono.jpg)
Meski Erina hanya duduk di bangku penonton, Kaesang tampaknya sudah cukup bahagia karena sang kekasih memberikan dukungan penuh untuknya.
"Malam minggu diisi dengan nontonin tanding bola," tulis Erina dalam Instagram Stories dikutip dari MataMata.com, Sabtu (6/8/2022).
Kaesang lantas mengunggah ulang postingan Erina Gudono. Hanya saja, ia tak menuliskan apa-apa dalam unggahannya.
Semakin Serius
Putra bungsu presiden Jokowi, Kaesang Pangarep dan sang kekasih Erina Gudono makin terbuka soal jalinan asmaranya. Bahkan, keduanya dikabarkan akan segera menikah.
Hal itu dikonfirmasi oleh Sule di YouTubenya. Bicara soal rencana menikahi Erina Gudono, Kaesang Pangarep hanya mohon doa.
"Insyaallah, doakan," ujar Kaesang Pangarep mengutip dari YouTube Sule Productions, baru-baru ini.
Sule pun mendoakan agar rencana tersebut berjalan lancar dan ia bisa diundang dalam pernikahan tersebut. Kaesang lantas menimpalinya sambil berseloroh.
"Diundang kayaknya, yang Mbak Kahiyang juga diundang kan. Apa saya jual aja undangan (pernikahannya) ya? Kan anak presiden nikah enggak boleh terima amplop, lumayan kan kalau saya jual," kata Kaesang Pangarep.
Berita Terkait
-
Kocak! Kaesang Puji Pembuat Wallpaper Ponsel dengan Foto Presiden Jokowi, Warganet: Done Masuk Surga
-
Momen Bobby Nasution dan Kahiyang Ayu Rayakan Ultah ke-4 Sedah Mirah Bikin Kagum Publik
-
Persis Solo Kalah Lagi, Warganet Sentil Kaesang Pangarep: Paul Munster Masih Nganggur Bosku
-
Tak Terima Erina Gudono Disorot Kamera Wartawan, Kaesang Pangarep: Sini Aja Loh
-
Suporter Ricuh di Yogyakarta, Pemilik Persis Solo Ancam Tinggalkan Klub
Terpopuler
- Eks Pimpinan KPK: Ustaz Khalid Basalamah Bukan Saksi Ahli, Tapi Terlibat Fakta Kuota Haji
- Jahatnya Sepak Bola Indonesia, Dua Pemain Bidikan Persija Ditikung di Menit Akhir
- 5 Rekomendasi HP Infinix RAM 8 GB Mulai Rp1 Jutaan: Layar AMOLED, Resolusi Kamera Tinggi
- 45 Kode Redeem FF Terbaru 30 Juni: Ada Emote Keren dan Bundle Menarik
- Siapa Lionel de Troy? Calon Bintang Timnas Indonesia U-17, Junior Emil Audero
Pilihan
-
5 Sepatu Lokal Mulai Rp50 Ribuan yang Wajib Dikoleksi, Modis buat Tunjang Aktivitas
-
5 Sepatu Lari Lokal Mulai Rp100 Ribuan, Tampil Stylish Bikin Olahraga Jadi Trendi
-
Demo Zero ODOL, Menko Airlangga: Semua Aspirasi Kita Tampung!
-
Gara-gara Keributan Antar Kampung, Sekolah di Mataram Ini Hanya Dapat 2 Siswa
-
PMI Manufaktur RI Anjlok, Menko Airlangga: Industriawan Lagi Pesimistis!
Terkini
-
UMKM Susu Ponorogo Bangkit Usai PMK, Berkat Pembiayaan dan Pendampingan BRI
-
Rekam Jejak BRI di Kancah Internasional Lewat 15 Penghargaan FinanceAsia Awards 2025
-
BRIvolution 3.0, Upaya Transformasi BRI di Seluruh Aspek Operasional dan Bisnis
-
BRI Dukung Mitra Strategis Pemerintah dengan KUR bagi UMKM Pemasok Program Makan Bergizi Gratis
-
BRImo Hadirkan Fitur Loan On App, Cairkan Limit Kartu Kredit ke Tabungan Praktis