
SuaraBatam.id - Aksi seorang wanita yang mendapat hadiah saat membeli jajanan ciki, viral di media sosial.
Aksi tersebut terekam dalam video yang diunggah oleh akun TikTok @alfia_ya pada awal Juli 2022 lalu.
Dalam video tersebut, akun @alfia_ya awalnya merekam aksi saat ia membuka jajanan ciki berwarna merah yang ia beli seharga Rp 1.000.
Kemudian, saat jajanan ciki itu sudah terbuka, terlihat sebungkus kertas yang terdapat dalam plastik kecil.
Baca Juga: Viral Pedagang Makanan Korea Punya Spanduk Nama Menarik, Auto Memancing Komen Warganet
Akun @alfia_ya pun lantas membuka bungkus kertas tersebut dan memperlihatkannya ke kamera.
Rupanya, saat perlahan-lahan dibuka, kertas tersebut berisi sebuah cincin emas.
Bahkan, kertas tersebut ternyata sebuah struk bukti pembelian cincin tersebut di toko emas.
Sementara, dalam struk tersebut tertulis harga cincinnya Rp 230.000 yang dibeli pada 8 Juni 2022.
"Sedikit kaget kukira apa ternyata emas," tulis akun @alfia_ya dalam videonya.
Sontak, aksi wanita yang beruntung mendapatkan cincin emas dalam jajanan ciki seharga Rp1.000 pun viral di media sosial.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Jajanan Anak Mengandung Babi Punya Label Halal: Negara Gagal Lindungi Konsumen
-
Rezky Aditya Terkena DBD saat Umrah, Citra Kirana Gercep Menyusul demi Rawat Suami
-
Cocok untuk Oleh-Oleh Momen Lebaran, Ini 5 Jajanan Tradisional Khas Jakarta
-
Bosan Kue Kering? Ini 3 Jajanan Tradisional Lebaran Khas Jawa yang Bikin Tamu Ketagihan!
-
3 Jajanan Tradisional yang Cocok untuk Suguhan saat Hari Raya Idul Fitri
Terpopuler
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Ciro Alves pada Musim Depan
- 5 Rekomendasi Body Lotion Lokal untuk Mencerahkan Kulit, Harga Mulai Rp17 Ribu
- Cyrus Margono Terancam Tak Bersyarat Bela Timnas Indonesia di Piala AFF U-23 2025
- Rangkaian Skincare Viva untuk Memutihkan Wajah, Murah Meriah Hempas Kulit Kusam
- Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp70 Jutaan: Lengkap dengan Spesifikasi dan Estimasi Pajak
Pilihan
-
Kafe Bertebaran, Angkringan Bertahan: Kisah Ketahanan Budaya di Jogja
-
12 Rekomendasi SD Swasta Terfavorit di Pekanbaru, Pilih sesuai Kemampuan!
-
6 Rekomendasi Smartwatch Murah dengan Kualitas Bagus Terbaik April 2025
-
7 Rekomendasi HP Rp 3 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025, Selalu Jadi Andalan
-
10 SD Negeri Favorit di Pekanbaru, Rekomendasi Jelang Anak Masuk Sekolah
Terkini
-
9 WNA Dideportasi Imigrasi Batam gegara Salahgunakan Izin Tinggal
-
5 Alasan Mengapa Mobil Rental adalah Pilihan Cerdas untuk Liburan Anda
-
Inilah 5 Kebiasaan yang Membuat Tagihan Listrik Bisa Bengkak!
-
Mantri Perempuan BRI Ini Refleksikan Semangat Kartini: Tanpa Lelah Berdayakan Pengusaha Mikro
-
Rayakan Hari Kartini, BRI Perkuat Komitmen pada Kesetaraan Gender, Berdayakan Kaum Perempuan