
SuaraBatam.id - Krisdayanti yang memamerkan kebersamaan dengan ibunda Atta Halilintar, Lenggogeni Faruk. Krisdayanti nampak tersenyum bahagia saat foto bersama sang besan.
Istri Raul Lemos itu memamerkan kunjungan besan lewat unggahan di Instagram pada Selasa (13/7/2022).
Dalam foto yang dibagikan, tampak Krisdayanti dan Lenggogeni Faruk foto bareng cucu kesayangan mereka, Ameena.
Krisdayanti bersyukur akhirnya bisa dipertemukan dengan keluarga besan yang telah melewatkan momen-momen penting Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah.
Baca Juga: 10 Momen Krisdayanti Kedatangan Gen Halilintar, Terharu Sampai Menitikan Air Mata
"Hanyalah doa kami sebagai orangtua pasti menginginkan segala yang terbaik dalam penjagaan Allah untuk semua anak-anak kita. Juga terkait doa saya yang ingin bertemu besan saya," tulis Krisdayanti.
Penyanyi yang akrab disapa KD itu mengucapkan selamat pada Gen Halilintar, yang akhirnya kembali ke Tanah Air dan berharap mereka menikmati alam nusantara dan nikmatnya selera jamuan Indonesia.
Banyak netizen yang ikut senang melihat kebersamaan Krisdayanti dan Lenggogeni Faruk.
Namun ada yang curiga bahwa momen ini sudah dalam direkam, tapi baru dipublikasikan.
"Setelah menyimpan foto sekian lama akhirnya tayang juga ya, Mi," komentar netizen.
Baca Juga: Dede Yusuf Kenalkan Ibu Jeje, Warganet: Udah Viral Baru Dicari
Di sisi lain, sejumlah netizen justru curiga usai melihat postingan Krisdayanti.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Respons Ashanty saat Aurel Hermansyah Ingin Tambah Anak Laki-Laki
-
Ivan Gunawan Pernah Dicap Bikin Malu Keluarga Gara-Gara Dandan Ala Perempuan
-
Dulu Malu, Thariq Halilintar Kini Pede Bercandakan Gelar Haji Usia 2 Bulan
-
Anak-anaknya Lebih Dekat dengan Atta Halilintar, Aurel Hermansyah Akui Baper
-
Atta Halilintar Luncurkan 4 Turnamen Mini Soccer, Peserta dari Semua Kalangan Usia
Terpopuler
- BREAKING NEWS: Mahasiswa PPDGS FKG Unhas Ditemukan Tak Bernyawa di Rumah Kontrakan
- 1 Detik Setelah Pascal Struijk Naturalisasi, Harga Pasar Timnas Indonesia Termahal ke-4 di Asia
- PSSI Pertimbangkan Tambah Pemain Keturunan Buntut Kasus Kevin Diks dan Dean James
- Breaking News! Laga Timnas Indonesia vs China Tak Tayang di TV
- Mengenal Siti Purwanti, Ibu Maxime Bouttier yang Meninggal di Rumah Luna Maya
Pilihan
-
Link Live Streaming PSBS Biak vs Persis Solo: Menang atau Masuk Jurang!
-
5 Rekomendasi HP Xiaomi dengan Kamera Terbaik, Bikin Video Sekelas Profesional
-
Perbandingan Spesifikasi realme 14T 5G vs realme 14 5G, Duel HP 5G Murah
-
Sederet Manfaat Masker Kopi untuk Wajah, Lancarkan Aliran Darah Bikin Kulit Cerah
-
5 Pilihan HP Murah Terbaik: Harga Mulai Rp1 Jutaan, Tawarkan Spek Ciamik
Terkini
-
9 WNA Dideportasi Imigrasi Batam gegara Salahgunakan Izin Tinggal
-
5 Alasan Mengapa Mobil Rental adalah Pilihan Cerdas untuk Liburan Anda
-
Inilah 5 Kebiasaan yang Membuat Tagihan Listrik Bisa Bengkak!
-
Mantri Perempuan BRI Ini Refleksikan Semangat Kartini: Tanpa Lelah Berdayakan Pengusaha Mikro
-
Rayakan Hari Kartini, BRI Perkuat Komitmen pada Kesetaraan Gender, Berdayakan Kaum Perempuan