SuaraBatam.id - Adik Nathalie Holscher, Jordy Rama sedikit menguak informasi terkait kisruh kakaknya dan Sule.
Ia menyebut konflik antara Sule dan Nathalie Holscher sudah ada sejak awal pernikahan.
"Kisruhnya sih saya kira dari awal sih sebenernya," kata Jordy Rama di akun YouTube Intens Investigasi yang diunggah pada Senin (11/7/2022).
Namun, Jordy tidak menjelaskan penyebab konflik tersebut karena tak ingin terlalu ikut campur.
Baca Juga: Uya Kuya Bantah Sule Cuma Bisa Pasrah Digugat Cerai Nathalie Holscher
"Saya tuh nggak terlalu berani ikut campur kalau masalah gini. Saya cuma dukung saja dari belakang," ucapnya.
"Kalau untuk alasan saya nggak berani jawab takut menggiring opini yang nggak-nggak. Soalnya saya nggak tahu kejadian sebenernya seperti apa," sambungnya lagi.
Jordy Rama tidak memungkiri sempat terkejut ketika mengetahui sang kakak memilih gugat cerai. Kini, perceraian Nathalie Holscher dan Sule ditangani Pengadilan Agama Cikarang.
"Dibilang kaget pasti yah kaget yah. Cuma yah balik lagi kita nggak bisa ngapa-ngapain. Itu sudah menjadi keputusan mereka berdua. Dan terbaik sih sebenernya," terangnya.
Dia juga menyayangkan perceraian ini terjadi. Hanya saja, Jordy Rama tidak bisa banyak ikut campur.
Baca Juga: Adik Ungkap Nathalie Holscher dan Sule Telah Berkonflik Sejak Awal Menikah
"Sangat disayangkan karena semua masalah bisa diselesaikan baik-baik. Kasihan Adzam (anak Sule dan Nathalie Holscher)," tandasnya.
Berita Terkait
-
Pernikahan Mahalini dan Rizky Febian Dianggap Tidak Sah, Pihak WO Didesak Tanggung Jawab
-
Mahalini Sakit Apa? Baby Box di Kamar Rawat Inap Mewahnya Bikin Salfok
-
Mahalini dan Rizky Febian Harus Nikah Ulang, Sosok Biang Kerok Jadi Perbincangan
-
Sule Jenguk Mahalini di Rumah Sakit, Warganet Salfok Ada Ranjang Bayi
-
Kedekatan Mahalini dengan Adik Ipar Tiri Bikin Terharu: Dulu Adzam Sering Digendong Lini
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Review Hidup Peternak Lele: Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Juragan Ikan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
-
4 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp 2 jutaan Memori Besar Performa Handal, Terbaik November 2024
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
Terkini
-
Serangan Fajar Pilkada Batam: 2 Wanita Ditangkap, Anggota DPRD Diduga Terlibat
-
Kapan 12.12 Dimulai? Ini Promo Histeria Blibli 12.12 2024 yang Menarik Diketahui Termasuk Tanggal Pelaksanaan
-
Berapa Harga HP Infinix Smart 8 RAM 6?
-
Ibu di Batam Aniaya Anak Kandung Pakai Rantai Besi, Berawal dari Hal Sepele Ini
-
Progres Konstruksi Container Yard Batuampar, Green Port Pertama Segera Hadir di Batam