
SuaraBatam.id - Sebanyak enam unit penutup lubang drainase di trotar depan Kantor DPRD Batam kini raib. Diduga penutup lubang drainase itu dicuri.
Akibatnya, jalan trotoar bisa membahayakan penjalan kaki yang lewat.
"Ini kan kawasan Pemerintahan, kalau saya mau ke Imigrasi harus melewati trotoar ini setelah parkir di titik yang sudah ditentukan. Sekarang yah terpaks harus turun dari trotoar kalau tidak mau celaka," terang Roma salah satu warga yabg ditemui di Batam Center, Senin (11/7/2022).
Untuk menghindari kecelakaan, lokasi drainase yang saat ini terbuka lebar hanya ditandai dengan kayu dan garis merah putih.
Terpisah, Dinas Bina Marga dan Sumber Daya Air (DBMSDA) Kota Batam mengaku akan segera menindaklanjuti hilangnya penutup drainase di depan DPRD Batam.
Kepala Dinas BMSDA Kota Batam Yumasnur, juga membenarkan adanya dugaan sejumlah tutup lubang drainase di kawasan Batam Center yang hilang akibat dicuri.
“Itu hilang diambil orang,” kata Yumasnur, saat dihubungi melalui telepon seluler.
Yumasnur menyebutkan hilangnya sejumlah tutup got atau parit sudah berlangsung lama.
Ia berencana akan melakukan penutupan dam memberi tanda agar tidak membahayakan bagi pengguna jalan.
Baca Juga: Masjid Agung Batam Diberi 3 Kambing Kurban dari Warga Muslim Singapura
“Rencana kami akan tutup,” tegasnya.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Semua Kantor Bakal Dijaga, Pelibatan TNI Disebut Sesuai UU Baru Kejaksaan: Keamanan Diprioritaskan!
-
Viral Pungli di Trotoar Depan DPR: Pramono Kerahkan Pasukan, Siap-siap Denda Jutaan Rupiah
-
Harga Tiket Pesawat Medan-Batam Terkini, Sempat Rp17 Jutaan Sekali Terbang
-
Harga Tiket Pesawat Medan-Batam Tembus Rp17 Jutaan, ke Jepang Cuma Rp5 Juta
-
Rp17 Juta untuk Tiket Pesawat Domestik? Pemudik Meradang Lihat Harga Pasca Lebaran
Terpopuler
- Duet Elkan Baggott dan Jay Idzes, Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia vs China
- 27 Kode Redeem FF Terbaru 17 Mei: Klaim Diamond, Token, dan Skin Cobra MP40
- Penampilan Syahrini di Cannes Mengejutkan, Dianggap Berbeda dengan yang di Instagram
- 8 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Vitamin C, Ampuh Hilangkan Noda Hitam
- Ditegur Dudung Abdurachman, Hercules Akhirnya Minta Maaf ke Gatot Nurmatyo dan Yayat Sudrajat
Pilihan
-
PSSI Bongkar Alasan Tak Panggil Elkan Baggott meski Sudah Sampai di Bali
-
Kurator Didesak Penuhi Hak Karyawan PT Sritex, Tagihan Pembayaran Capai Rp 337 Miliar
-
Menelisik Kinerja Emiten Kongsian Aguan dan Salim
-
Mudah Ditebak, Ini Prediksi Starting XI Timnas Indonesia vs China
-
Muhammadiyah dan BSI Rujuk?
Terkini
-
9 WNA Dideportasi Imigrasi Batam gegara Salahgunakan Izin Tinggal
-
5 Alasan Mengapa Mobil Rental adalah Pilihan Cerdas untuk Liburan Anda
-
Inilah 5 Kebiasaan yang Membuat Tagihan Listrik Bisa Bengkak!
-
Mantri Perempuan BRI Ini Refleksikan Semangat Kartini: Tanpa Lelah Berdayakan Pengusaha Mikro
-
Rayakan Hari Kartini, BRI Perkuat Komitmen pada Kesetaraan Gender, Berdayakan Kaum Perempuan