SuaraBatam.id - Nama Mawar AFI menjadi sorotan sejak kasus perselingkuhan mantan suaminya suaminya, Steno Ricardo dengan mantan babysitternya, Susi Latifah.
Setelah akhirnya bercerai, ia harus kerja keras untuk menghidupi anak-anaknya, apalagi hak asuh jatuh kepadanya.
Pasalnya, Mawar pernah menyebut jika Steno memberikan nafkah anak-anaknya seadanya.
Hal ini yang membuat Mawar harus kerja keras dan fokus menabung dari honor tampil di televisi dan acara lainnya.
Baca Juga: Indonesia Siap Jadi Tuan Rumah Piala Asia 2023
Niat mengumpulkan uang timbul lantaran Mawar ingin membeli rumah dengan segera. Sebab, anak-anaknya meminta mereka pindah dari rumah yang penuh kenangan bersama sang ayah.
Melansir Herstory, diakuinya, anak-anak sudah minta pindah sejak Mawar AFI dan suami pisah.
Kini Mawar seolah membuktikan dirinya bisa bertahan sebagai single mom yang sukses.
Pasca 5 bulan menjanda, Mawar memamerkan video instastory-nya, terlihat sebuah rumah yang hendak dibangun.
Ia bak membuktikan jika tanpa Steno hidupnya justru makin makmur.
Baca Juga: Setelah Konflik Dengan Putri Delina, Nathalie Holscher Benarkan Tinggalkan Rumah Sule
Rumah bertingkat itu terlihat luas dan sedang dalam proses pengerjaan. Namun tak dipungkiri, rumah tersebut terlihat mewah.
Berita Terkait
-
Potret Rumah Mewah Linda Anggrea, Nama CEO Buttonscarves Diduga Terseret Korupsi Antam
-
KPK Sebut Penggeledahan Rumah Ridwan Kamil Jadi Prioritas Utama dalam Mengusut Kasus BJB
-
Wartawan Dibakar Hidup-hidup, Keluarga Korban Minta Terdakwa Dihukum Mati
-
Anggaran Rp35 Triliun Dikucurkan! Siapa Saja yang Untung dari Program 3 Juta Rumah?
-
Pacar Bucin Bikin Tato Nama Mawar AFI, Ternyata Ada Ancaman
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
BYD M6 dan Denza D9 Jadi Mobil Listrik Terlaris di Indonesia pada Februari
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
Terkini
-
Lonjakan Permintaan, Penerbangan BIM-Batam Ditambah untuk Mudik Lebaran
-
Jadwal Berbuka Puasa dan Imsakiyah di Batam 13 Maret 2025
-
Sidak Minyak Kita di Natuna, Benarkah Tak Sesuai Standar?
-
Kronologi Penangkapan Briptu SS di Batam, Terlibat Jaringan Narkoba Internasional Jalur 'Golden Tree Angle'
-
Kapan Lagi Buka Bareng BRI Festival 2025 Siap Hadirkan Kuliner, Musik, dan Kebersamaan di GBK Senayan