SuaraBatam.id - Seorang anak di bawah umur di Tanjungpinang menjadi korban pelecehan seksual pemilik warung di Kampung Sei Serai, Kecamatan Bukit Bestari, berinisial Na.
Pelaku memperlihatkan alat vitalnya kepada korban yang berbelanja di warungnya pada tanggal 2 Mei 2022.
Tak hanya itu, pelaku juga meraba-raba tubuh korban. Tak hanya sampai di situ saja, ia kemudian mengajak korban menonton video porno.
Kejadian tersebut akhirnya terungkap ketika orangtua korban mendapatkan informasi dari seorang teman anaknya.
"Informasi diperoleh pelapor yang merupakan orangtua korban pada Selasa tanggal 17 Mei 2022," kata Kasat Reskrim Polresta Tanjungpinang, AKP Awal Sya'ban Harahap dikutip dari Batamnews.co.id--jaringan Suara.com pada Sabtu (25/6/2022).
Merasa tidak terima, orangtua korban melaporkan kejadian tersebut ke Polresta Tanjungpinang.
Polisi selanjutnya melakukan penyelidikan. Pada Jumat (24/6/2022) polisi mendapatkan informasi pelaku sedang berada di kediamannya.
Tim yang di pimpin oleh Kanit Jatanras Satreskrim Polres Tanjungpinang, Ipda Wira Pratama kemudian mendatangi rumah pelaku.
"Tim mengamankan pelaku dan langsung dibawa ke kantor Satreskrim Polresta Tanjungpinang untuk dilakukan proses hukum lebih lanjut," sebut AKP Awal.
Berita Terkait
-
Widy Vierra Ceritakan Pengalaman Traumatis: Dilecehkan secara Seksual hingga Diculik Sekelompok Orang Mabuk
-
Kapolsek Sidayu Meminta Maaf Pasca Banjir Kecaman Publik
-
Dulu Ngaku Dilecehkan, Iqlima Kim Kini Bantah, Hotman Paris ke Razman: Tunggu Nasibmu di Tangan Penyidik
-
Cabut Kuasa Pada Razman Arif Nasution, Iqlima Kim Sebut-Sebut Hotman Paris
-
KAI Blacklist Pelaku Pelecehan Sampai Batas Waktu yang Belum Ditentukan
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar