SuaraBatam.id - Audy Item difitnah menggunakan ilmu hitam oleh RR atau orang yang melaporkan Iko Uwais karena dugaan penganiayaan.
Namun, saat ditanyakan hal itu, saat ia diperiksa di Polres Metro Bekasi, Jumat (17/6/2022) bungkam.
Iko Uwais hanya tersenyum dan meminta doa kepada awak media. "Doakan saja yang terbaik bro," ucap aktor 39 tahun ini.
Kendati memberikan jawaban singkat saat ditanya awak media, tapi Iko Uwais sudah mengambil langkah tegas. Ia melaporkan balik RR ke Polda Metro Jaya.
"Terlapor menyebut istri korban menggunakan jin dan babi ngepet yang disampaikan kepada saksi, yakni ART korban dan ART terlapor sendiri," kata Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Zulpan, Selasa (14/6/2022).
Selain tudingan tersebut, faktor lainnya adalah tanggung jawab RR sebagai jasa desain interior yang dipekerjakan Iko Uwais.
"Terlapor atas nama Rudi ini tidak memenuhi kewajibannya, karena mengeluarkan gambar yang tidak sesuai," jelas Kombes Pol Zulpan.
Sebagai informasi, masalah bermula Iko Uwais mempercayakan sebuah proyek kepada RR. Suami Audy Item ini baru membayar Rp 150 alias setengah dari harga kesepakatan.
RR menagih untuk melunasi, tapi Iko Uwais bersikukuh bertahan. Alasannya hasil dari pekerjaan RR tidak sesuai dengan ekspektasi.
Cekcok dimulai hingga berakhir dengan penyerangan fisik. Atas hal itulah RR melaporkan Iko Uwais ke Polres Metro Bekasi atas dugaan penganiayaan.
Berita Terkait
-
Film Timur: Misi Penyelamatan Sandera di Hutan Papua, Taruhan Nyawa Demi Harga Diri!
-
Tompi, Iko Uwais hingga Melaney Ricardo Kumpul di Istana Gibran, Cuma Bahas Bencana Sumatra?
-
Review Film Timur: Aksi Intens dan Cerita Emosional di Tanah Papua
-
Sering Jadi Sasaran Body Shaming, Audy Item Curhat: Mental Ikut Kena
-
Debut Jadi Sutradara, Iko Uwais Sumbangkan Hasil Penjualan Tiket Film Timur untuk Korban Bencana
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- Bukan Sekadar Wacana, Bupati Bogor Siapkan Anggaran Pembebasan Jalur Khusus Tambang Tahun Ini
Pilihan
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar