SuaraBatam.id - Pemkab Bintan, Kepulauan Riau membuka seleksi Pegawai Pemerintahan dengan Perjanjian Kerja (P3K) pada Agustus 2022 mendatang.
Seleksi ini merupakan yang ketiga kalinya dibuka. Melansir Batamnews, Kepala Badan Pelatihan Kepegawaian dan Sumber Daya Manusi (BPKSDM) Bintan, Edi Yusri, mengatakan seleksi P3K hanya dikhususkan untuk formasi guru.
"Untuk 2022 ini kita mendapatkan kuota 516 formasi khusus untuk guru. Seleksinya kita lakukan dalam beberapa tahap," ujar Edi Yusri, Selasa (7/6/2022).
Dari total 516 formasi guru, kata Edi, sebanyak 236 formasi sudah terisi dengan mengangkat guru menjadi P3K Bintan pada dua tahap. Yaitu sebanyak 140 orang pada tahap I dan 96 orang pada tahap II.
Baca Juga: Pelayaran dari Singapura-Malaysia ke Tanjungpinang Makin Ramai, Tercatat 1.344 Kedatangan pada April
Sementara sisanya dengan kuota 280 orang dibuka kembali pada Agustus mendatang. Untuk syarat serta seleksinya sama dengan tahap-tahap sebelumnya.
"Jadi untuk seleski P3K tahap III ini kuotanya 280 guru," katanya.
Guru-guru yang akan diseleksi untuk diangkat ke P3K merupakan para guru honorer dan guru-guru yang sudah lama mengabdi di Kabupaten Bintan. Mulai dari guru yang mengajar di jenjang TK, SD, sampai SMP.
"Bagi guru yang sudah diangkat P3K diminta bekerja dengan maksimal, sehingga dapat memberikan perubahan yang positif untuk Kabupaten Bintan," ucapnya.
Baca Juga: Terenyuh! Murid Hanya Benar Jawab 3 Soal, Guru Lakukan Hal Ini Tenangkannya
Berita Terkait
-
3 Lowongan Kerja Guru TK Terbaru, Gaji Kompetitif!
-
Guru Pewaris Para Nabi: Bagaimana Islam Memandang Pendidik?
-
3 Contoh Pidato Hari Guru Nasional: Tetap Inspiratif Demi Masa Depan Bangsa
-
Fenomena Guru Takut Murid Nyata Terjadi, FSGI Ungkap Dampaknya Bisa Fatal
-
Bukan Bikin Aturan Baru untuk Lindungi Guru, Wapres Gibran Justru Ditantang Ini
Terpopuler
- Tanggapi Kisruh Andre Taulany Parodikan Gelar Raffi Ahmad, Feni Rose: Lagian Kantor yang Kasih di Ruko
- Berani Minta Maaf ke Lembaga Kerukunan Sulsel, Denny Sumargo Dapat Dukungan dari Sumatera sampai Papua
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- Profil Lex Wu: Tantang Ivan Sugianto Duel usai Paksa Anak SMA Menggonggong
- Geng Baru Nikita Mirzani Usai Lepas dari Fitri Salhuteru Disorot: Circlenya Lebih Berkualitas
Pilihan
-
Lion Air Bikin Aturan Baru Mulai 1 Desember: Bawa Kardus Besar, Siap-Siap Rogoh Kocek Lebih Dalam!
-
Emiten Leasing Boy Thohir PHK Ribuan Pekerja dan Tutup Kantor
-
Prediksi Robby Darwis: Timnas Indonesia vs Jepang, Kevin Diks Jadi Kunci?
-
Nilai Tukar Rupiah Merosot Pagi Ini Jelang Rilis Neraca Perdagangan
-
3 Tim Mahal dari Liga 2: Skuat Bernilai Miliaran Rupiah!
Terkini
-
Berapa Harga Airpods Pro Asli Gen 2? Inilah Keunggulannya
-
16 Atlet Muaythai Batam Bertarung di Vitka Gym, Ajang Pemanasan Menuju Porkot 2024
-
Melestarikan Mangrove, Mengangkat Ekonomi: Perjuangan Gari di Kampung Tua Bakau Serip, Desa Binaan Astra
-
Bangkitkan Ekonomi Lokal: Desa Wisata Batam Menjadi Ikon Pariwisata di Era Jokowi
-
Jeju Air Buka Rute Incheon-Batam, 3 Kali Seminggu! Cek Jadwalnya