SuaraBatam.id - Nama Malika Bestari sempat menjadi trending gegara disangka sebagai pacar Afgansyah Reza.
Ia saat itu hadir di acara ultah Afgan dan merangkul penyanyi tersebut di depan Rossa. Dugaan Malika sebagai pacar Afgan juga bermula dari unggahan netizen, beberapa waktu silam.
"Afgan with new girlfriend," tulis pemilik akun @afmal_.
Di video yang beredar, Rossa terlihat menghadiri perayaan ulang tahun Afgan yang lahir pada 27 Mei 1989.
Dia memberikan kue ulang tahun lengkap dengan lilin yang langsung ditiup Afgan.
Pada momen itu, tangan Monika Bestari kelihatan memeluk Afgan. Saat kamera mendekat, si penyanyi melepaskan pelukannya dari Monika.
Belum ada klarifikasi dari keduanya, apakah benar dia adalah pacar Afgan.
Siapa Malika Bestari?
Punya paras cantik dan tubuh proposional, Malika kerap menerima endorse produk fashion dan kecantikan di akun Instagram-nya.
Baca Juga: Afgan Dikabarkan Gandeng Pacar Baru: Sedih Lihat Teh Rossa
Dia juga sering menjadi model produk fashion. Gayanya enggak kalah keren dari model profesional.
Dia bukan dari kalangan entertainment. Dilihat dari akun Linkedin-nya, Malika bekerja sebagai Human Resource Internship di sebuah perusahaan.
Bidang pekerjaan yang dipilihnya sesuai dengan latar belakang pendidikan, yaitu S1 Psikologi di salah satu kampus ternama di Indonesia, Universitas Brawijaya.
Enggak hanya cantik, dia juga cerdas. Malika menguasai dua bahasa asing, yaitu Jerman dan Inggris.
Selain itu, dia juga hobi masak. Terlihat dari unggahannya di Instagram yang memperlihatkan hasil masakannya.
Dia juga aktif dalam kegiatan kemanusiaan. Malika sering mengikuti aksi sosial dengan mendatangi daerah yang terkena bencana alam.
Berita Terkait
-
Afgan Dilamar Fans yang Profesinya Dokter Gigi
-
Sampai Jumpa: Lagu Baru Afgan yang Diam-Diam Menarik Nostalgia Refrain
-
3 Fakta Lagu Sampai Jumpa, Kembali Pertemukan Afgan dan Maudy Ayunda Seperti di Film Refrain
-
Bukan Sekadar Pensi, Gonzaga Festival 2025 Jadi Panggung Berkelas untuk Cetak Bintang Masa Depan
-
Kepergok Pakai Cincin Mirip Punya Afgan, Rossa Pasrah Soal Jodoh: Kita Serahkan Pada Yang di Atas
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 4 Mobil Keluarga Bekas 50 Jutaan: Mesin Awet, Cocok Pemakaian Jangka Panjang
- 27 Kode Redeem FC Mobile 15 Januari 2026, Gaet Rudi Voller Pemain OVR 115
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar