
SuaraBatam.id - Anya Geraldine mengaku bahwa telah lama mengidolakan sosok Vincent Rompies, musisi yang kini beralih menjadi pembawa acara itu.
Dia mengatakan mengidolakan Vincent Rompies lantaran pria tersebut dinilainya memiliki pesona tersendiri.
"Aku dari zaman sekolah udah ngefans sama kak Vincent," kata Anya, dikutip dari kanal YouTube Lucuter pada Senin, 16 Mei 2022.
Pada lain kesempatan Anya Geraldine disinggung oleh Onadio Leonardo terkait aktor Indonesia yang ingin dipasangkan menjadi pasangannya.
Terkait hal itu, Anya untuk kesekian kalinya kembali menyebut nama Vincent Rompies yang sejak lama dikaguminya.
"Vincent, gue tuh dari zaman gue sekolah gue nontonin Vincent terus kayak nih orang keren banget sampe dia jadi bapak-bapak," ujar Anya.
Anya Geraldine mengatakan meski Vincent Rompies sudah tak lagi muda namun di matanya pria itu tetap terlihat cool.
"Dia itu cool gitu loh dia itu kayak cowok cool, dari dulu kan udah keren kan gue ngeliatinnya dari dulu," papar Anya.
Selebgram fenomenal Anya Geraldine yang kini kariernya semakin cemerlang hingga berani menjajal sejumlah tawaran bermain peran.
Pesona yang dimiliki Anya Geraldine mampu membius kalangan remaja dengan gaya berpakaiannya yang seksi namun stylish.
Miliki bakat di dunia entertainment, Anya Geraldine sudah mulai berani merambah ke dunia akting. Sebelumnya ia hanya dikenal sebagai selebgram.
Anya Geraldine juga sudah mulai dikenal serta kerapkali tampil diundang menjadi bintang tamu di berbagai kanal YouTube artis ternama.
Berita Terkait
-
Tampil Catchy Saat Olahraga Lewat 7 Ide Sportswear ala Anya Geraldine
-
Diracuni Desta, 9 Potret Anak Band Main Padel Bareng Ariel, Duta, hingga Eross
-
Tampil Stand Out Seharian dengan 5 Ide Casual Look ala Anya Geraldine
-
Dari Pop ke Dangdut: Transformasi Epik Anya Geraldine di Film Mendadak Dangdut!
-
5 Pasangan Artis Go Public di Nikahan Sahabat, Viralnya Ngalahin yang Nikah
Tag
Terpopuler
- Ogah Ikut Demo Besar-besaran Ojol di Jakarta 20 Mei, KBDJ: Kami Tetap Narik Cari Rezeki!
- 10 Mobil Bekas di Bawah Rp100 Jutaan: Kabin Lapang, Keluaran Tahun Tinggi
- 8 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Vitamin C, Ampuh Hilangkan Noda Hitam
- 7 Sunscreen Mengandung Salicylic Acid, Ampuh Atasi Jerawat dan Kulit Berminyak
- Kritik Suporter PSS ke Manajeman Viral, Bupati Sleman: Ya Harus segera Berbenah
Pilihan
-
5 HP dengan Kamera Terbaik di Dunia 2025, Ada Vivo dan Huawei
-
8 Rekomendasi HP Rp 4 Jutaan Terbaik Mei 2025, Memori Besar Performa Handal
-
Eks Pelatih Vinicius Junior Diincar Klub Liga 1: Persija atau Bali United?
-
Harga Emas Antam Naik Turun, Hari Ini Dibanderol Rp 1.894.000/Gram
-
Termasuk Lawan Montenegro, Ini Jadwal Timnas Indonesia di Piala Dunia Sepak Bola Mini
Terkini
-
9 WNA Dideportasi Imigrasi Batam gegara Salahgunakan Izin Tinggal
-
5 Alasan Mengapa Mobil Rental adalah Pilihan Cerdas untuk Liburan Anda
-
Inilah 5 Kebiasaan yang Membuat Tagihan Listrik Bisa Bengkak!
-
Mantri Perempuan BRI Ini Refleksikan Semangat Kartini: Tanpa Lelah Berdayakan Pengusaha Mikro
-
Rayakan Hari Kartini, BRI Perkuat Komitmen pada Kesetaraan Gender, Berdayakan Kaum Perempuan