Scroll untuk membaca artikel
Eliza Gusmeri
Sabtu, 30 April 2022 | 05:00 WIB
Penumpang di pelabuhan SBP Tanjungpinang, Kepulauan Riau. (Antara)

5. Pelabuhan SBP Tanjungpinang Buka 7 Rute Kapal untuk Mudik Antar Kabupaten dan Kota di Kepri

Suasana pemudik saat mengantri masuk dalam kapal di Pelabuhan Domestik Sri Bintan Pura (SBP) Tanjungpinang, Provinsi Kepulauan Riau, Jumat(29/4/2022).

Kasi Keselamatan dan Pelayaran KSOP Tanjungpinang, Imran mengatakan untuk persiapan mudik antar Kota/Kabupaten di Pelabuhan Domestik Sri Bintan Pura (SBP) Tanjungpinang disediakan 7 trip kapal diantaranya ke Lingga, Dabo dan Daik, Tanjung Batu, dan Tanjung Balai Karimun.

Sedangkan untuk tujuan antar pulau Tambelan dan sekitar Natuna, telah diberangkatkan seperti Kapal Sabuk Nusantara 48, sehingga sampai lebaran sudah tidak ada kapal lagi.

Baca selengkapnya

6. Ditemukan Penipuan dengan Modus QRIS di Batam, Ini Saran BI Kepri Agar Tak Tertipu

Ilustrasi Kode QRIS. (Pexels)

Belakangan terungkap modus penipuan menggunakan aplikasi Quick Response Code Indonesian Standard (QRIS) di Batam.

Seorang perempuan bernama Mike Sri Novita (38) warga Sei Panas, menggunakan QRIS palsu untuk menipu beberapa toko di Batam dengan cara mengedit transaksi digital.

Baca selengkapnya

Load More