SuaraBatam.id - Banyak netizen meyakini bahwa Putra Siregar tak melakukan aksi pengeroyokan dan hanya melerai. Hal tersebut terungkap setelah tersebarnya video pengeroyokan oleh Putra Siregar dan rekannya, Rico Valentino baru-baru ini.
Video pengeroyokan di kafe itu unggah oleh @yusifadila96 di Instagram.
Dari penampakan video itu, terlihat detik-detik keributan terjadi. Mereka terlihat saling dorong dan pukul.
Putra Siregar yang mengenakan topi tampak datang dan mencoba melerai pertikaian. Keadaan sendiri cukup ricuh.
"Ngak bisa ngomong apa-apa lagi. Kak @septiasiregar17 bang @putrasiregarr17 kalian yang kuat yah," tulis @yusifadila96 sebagai caption.
"Kalian pasti bisa ngelewatin ujian ini. Biasanya Allah ngasih kita ujian karena mau naik level," sambungnya lagi.
Tidak menunggu lama, postingan itu pun langsung menuai sorotan para netizen.
"Semoga masalah bang @putrasiregarr17 bisa cepat selesai ya, tetap semangat kakak @septiasiregar17. Pasti ada jalan terbaik," ujar @basukisurodjo.
"Mengsedih lihat yang sebenarnya terjadi semoga ada hikmah di balik kejadian ini #bgputorangbaek," timpal @mh_fadli.
Baca Juga: Ngakak Aksi Emak-Emak Kenang Masa Kecil Main Tali Gantung, Warganet: Sesuai Ekspektasi
"Ya Allah di CCTV sudah jelas banget kak @yusifadila96 insya Allah Bunda @septiasiregar17 dan papi @putrasiregarr17 bisa lewati ujian ini kak. Mereka orang baik, Allah insya Allah akan beri kemudahan disetiap ujian yang papi dan bunda sekeluarga hadapi saat ini," imbuh @bunahabibi29.
Seperti diketahui, Putra Siregar tersandung kasus hukum usai dilaporkan dugaan pengeroyokan oleh Nur Alamsyah yang mengaku sebagai korban pada 16 Maret 2022.
Dalam laporannya, Nur Alamsyah mengaku dikeroyok oleh Putra Siregar dan Rico Valentino tanpa sebab saat mereka tidak sengaja bertemu di salah satu kafe di kawasan Senopati, Jakarta pada 2 Maret 2022.
Sementara itu, dalam rilis kepolisian, Putra Siregar mengaku menendang Nur Alamsyah karena melihat rekannya, Rico Valentino sudah babak belur. Ia pun berusaha melerainya dan mengaku dalam kondisi sadar sepenuhnya tanpa pengaruh alkohol.
Berita Terkait
-
Dedi Mulyadi dan Willy Bongkar Sisi Gelap Gunung Emas: 70 Ribu Gurandil dan Raup 250 Kg Emas
-
Sinopsis Siren's Kiss, Park Min Young Terjerat Kasus Penipuan Asuransi Berujung Maut
-
Kritik Akademik vs Kritik Politik: Antara Informasi Instan dan Matinya Pemahaman Konteks
-
Sinopsis The Night Manager Season 2, Tom Hiddleston Kembali dengan Misi Baru yang Lebih Berbahaya
-
Mantan Mertua Koar-Koar, Spil Cucunya Saksikan Perzinaan Inara Rusli di Rumah
Terpopuler
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 5 HP Murah dengan NFC Harga Rp1 Jutaan, RAM 6 GB Performa Jempolan
- 5 Sepatu Skechers Paling Nyaman untuk Jalan Kaki, Cocok Dipakai Lansia
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar