SuaraBatam.id - Ia menjadi muslim setelah beradegan film. Ia telah membintangi puluhan film sejak tahun 1976 sampai 2015.
Setelah jadi mualaf ia pun menikahi perempuan pujaan hatinya, Inneke Indra.
Inneke Indra, istri yang menemani George Rudy sejak tahun 1981. Beberapa tahun sebelumnya, George Rudy baru jadi mualaf. Kisahnya pun cukup unik.
"Saya mulai pada saat tahun 1977, pada saat waktu itu saya syuting film. Dalam satu adegan, saya harus melaksanakan salat," kenang George Rudy.
Selang waktu 3 tahun kemudian, George Rudy semakin dibuat terpukau dengan agama Islam setelah mengetahui filosofi berwudhu.
"Saya mulai tertarik mempelajari Islam karena saya melihat orang wudhu. Jadi untuk menghadap kepada Sang Pencipta, kita bersih secara jasmani," sambungnya.
Lewat fenomena yang dialaminya tersebut, George Rudy menilai telah diberikan hidayah oleh Allah dengan cara demikian.
"Saya berpikir merasakan suatu naluri 'mungkin ini jalan saya mendapat hidayah dari Allah'," ucapnya ditilik dari YouTube George Rudy Official.
Kini George Rudy dan sang istri tengah menikmati masa tua bersama.
Baca Juga: Tok! M Kace Pelaku Penistaan Agama Islam Divonis 10 Tahun Penjara
Karena sudah tidak main film lagi, Georrge Rudy pun menghabiskan waktu di rurmah dengan berkebun.
Ia juga kerap berolahraga bersepeda. Meskipun sudah memasuki masa lansia, George Rudy masih tampak gagah seperti saat muda.
Berita Terkait
-
Sikap Terbuka Gibran Hadapi Kritik Mens Rea: Jangan Bully Anak Istri Pandji Pragiwaksono
-
5 Sunscreen Halal Wudhu Friendly yang Aman Dipakai Sehari-hari, Gak Ganggu Ibadah
-
Puji Pandji Pragiwaksono Lucu, Gibran Rakabuming Raka Sebut Ada yang Lebih Parah dari Mens Rea
-
Doktif Sebut Status Mualaf Richard Lee Cuma Kedok Cari Simpati, Ada Buktinya?
-
Sambung Candaan Pandji, Coki Pardede dan Tretan Muslim Kasih Kopi ke Gibran Biar Tak Ngantuk
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
5 Mobil Kecil Bekas Murah, Hemat Biaya Operasional buat Pemula
-
Realisasi Investasi Batam Capai Rp69 T di 2025, Singapura Jadi Sumber Utama
-
Ekspedisi Jakarta Batam Terpercaya & Efisien | Harddies Cargo
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen