SuaraBatam.id - Anak Deddy Corbuzier, Azka Corbuzier akan beradu jotos dengan Vicky Prasetyo pada 31 Maret 2022.
Deddy Corbuzier mengaku percaya dengan kemampuan anaknya itu. Menurutnya pukulan Azka Corbuzier sangat menakutkan.
"Saya berani jamin bahwa ini anak latihannya luar biasa. Saya fight ama dia aja, saya takut," balas Deddy Corbuzier.
Kendati demikian, mantan suami Kalina Oktarani tersebut meminta Azka Corbuzier agar tidak jumawa.
"Jangan jumawa, jangan sombong. Kalau di boxing, kita enggak pernah tahu. Yang namanya di dalam ring itu, kita enggak pernah tahu karena ada yang namanya lucky blow," ujarnya.
Menurut Deddy Corbuzier, kekalahan justru bisa datang ketika Azka Corbuzier menganggap remeh Vicky Prasetyo.
"Kalau pun kamu yakin menang, jangan anggap remeh lawan siapa pun itu. Karena kekalahan kita itu adalah ketika kita nganggap remeh lawan," pungkasnya.
Sementara Azka sendiri mengaku ingin santai di ronde awal melawan Vicky.
"Untuk first round, main-mainin aja," kata Azka Corbuzier dilansir dari YouTube Sambel Lalap pada Selasa (29/3/2022).
Baca Juga: Adu Mewah Mobil Azka Corbuzier vs Vicky Prasetyo, Istimewa tapi Beda Kelas!
Setelah ronde pertama, Azka Corbuzier menegaskan baru akan melancarkan pukulan serius kepada Vicky Prasetyo.
"Second round aku akan akan hit the head, that's it," sambungnya.
Berita Terkait
-
Adu Jotos Pedagang Cilok di Kembangan, Korban Alami Luka Parah dan Dilarikan ke RSUD Cengkareng
-
Dokter Richard Lee Tak Ditahan, Deddy Corbuzier Singgung soal Kebal Hukum
-
Sabrina Chairunnisa Kena Musibah Jelang Akhir Tahun, Jari Tangan Sampai Retak
-
Deddy Corbuzier Akui Ingin Kembali ke Layar Kaca Asal Bareng Raditya Dika
-
Vicky Prasetyo Ikut Komentari Kelakuan Insanul Fahmi: Cowok Kalau Nakal Jangan Cengeng!
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 4 Mobil Keluarga Bekas 50 Jutaan: Mesin Awet, Cocok Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
Pilihan
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar