SuaraBatam.id - Anak Deddy Corbuzier, Azka Corbuzier akan beradu jotos dengan Vicky Prasetyo pada 31 Maret 2022.
Deddy Corbuzier mengaku percaya dengan kemampuan anaknya itu. Menurutnya pukulan Azka Corbuzier sangat menakutkan.
"Saya berani jamin bahwa ini anak latihannya luar biasa. Saya fight ama dia aja, saya takut," balas Deddy Corbuzier.
Kendati demikian, mantan suami Kalina Oktarani tersebut meminta Azka Corbuzier agar tidak jumawa.
"Jangan jumawa, jangan sombong. Kalau di boxing, kita enggak pernah tahu. Yang namanya di dalam ring itu, kita enggak pernah tahu karena ada yang namanya lucky blow," ujarnya.
Menurut Deddy Corbuzier, kekalahan justru bisa datang ketika Azka Corbuzier menganggap remeh Vicky Prasetyo.
"Kalau pun kamu yakin menang, jangan anggap remeh lawan siapa pun itu. Karena kekalahan kita itu adalah ketika kita nganggap remeh lawan," pungkasnya.
Sementara Azka sendiri mengaku ingin santai di ronde awal melawan Vicky.
"Untuk first round, main-mainin aja," kata Azka Corbuzier dilansir dari YouTube Sambel Lalap pada Selasa (29/3/2022).
Baca Juga: Adu Mewah Mobil Azka Corbuzier vs Vicky Prasetyo, Istimewa tapi Beda Kelas!
Setelah ronde pertama, Azka Corbuzier menegaskan baru akan melancarkan pukulan serius kepada Vicky Prasetyo.
"Second round aku akan akan hit the head, that's it," sambungnya.
Berita Terkait
-
Adu Jotos Pedagang Cilok di Kembangan, Korban Alami Luka Parah dan Dilarikan ke RSUD Cengkareng
-
Dokter Richard Lee Tak Ditahan, Deddy Corbuzier Singgung soal Kebal Hukum
-
Sabrina Chairunnisa Kena Musibah Jelang Akhir Tahun, Jari Tangan Sampai Retak
-
Deddy Corbuzier Akui Ingin Kembali ke Layar Kaca Asal Bareng Raditya Dika
-
Vicky Prasetyo Ikut Komentari Kelakuan Insanul Fahmi: Cowok Kalau Nakal Jangan Cengeng!
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
5 Mobil Kecil Bekas Murah, Hemat Biaya Operasional buat Pemula
-
Realisasi Investasi Batam Capai Rp69 T di 2025, Singapura Jadi Sumber Utama
-
Ekspedisi Jakarta Batam Terpercaya & Efisien | Harddies Cargo
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen