Scroll untuk membaca artikel
Eliza Gusmeri
Senin, 28 Maret 2022 | 11:44 WIB
Aming, Luna Maya, dan Ariel NOAH di ulang tahun BCL (Instagram/@amingisback)

"Gue nggak tahu cara jawabnya juga ya. Gue bingung gitu loh," kata Luna Maya di kanal YouTube Rio Motret.

"Kan kalau orang mau balikan itu harus ada pergerakan dari dua belah pihak, gitu kan. Ngerti kan? Kalau nggak ada yang gerak ya begini-begini aja," lanjut artis cantik itu.

Load More