SuaraBatam.id - Pasangan selebriti Dinda Hauw dan Rey Mbayang tengah dilanda duka, pasangan yang menikah 10 Juli 2020 ini baru saja
Pasangan selebriti Dinda Hauw dan Rey Mbayang baru saja kehilangan calon bayi kembarnya. Ia membagikan kabar itu di Instagram. Dari foto yang diunggah, pemeran Surat Kecil Untuk Tuhan ini terlihat tengah terbaring di atas ranjang rumah sakit.
Di bagian akhir foto juga terlihat Rey Mbayang mengubur janin sang anak.
Dinda Hauw mengatahui kehamilan saat ia dan Rey Mbayang berlibur ke Paris, namun mengejutkan karena keluar darah kental.
Baca Juga: Rey Mbayang Bagikan Kabar Duka, Dinda Hauw Keguguran Saat Hamil Anak Kembar
"Sampai Jakarta diberi kekuatan lagi dengan garis yang semakin terang warnanya," tulis Dinda Hauw di Instagram.
Dinda Hauw kemudian memeriksakannya ke dokter. Perempuan 25 tahun ini pun sempat mendapat kabar bahagia karena ternyata ia telah hamil anak kembar.
Seminggu setelah dari dokter, Dinda Hauw merasakan sakit perut yang teramat sangat.
" Alhamdulillah, penanganan dokterku @agrianasusilo sangat cepat, namun rezekinya yang belum tepat. Sepertinya Allah punya rencana lain.
Janin sudah tidak ada detak jantungnya. Adik sudah pergi, " tutur Dinda Hauw.
Baca Juga: Sedih! Dinda Hauw dan 4 Artis Keguguran Saat Hamil Anak Kembar
Dinda Hauw dinyatakan keguguran dan dokter pun memutuskan untuk melakukan operasi untuk membersihkan janin Dinda Hauw.
" Selamat jalan Adik ke surga. Terimakasih rasa bahagia nya kemarin dan sampai ketemu lagi nanti, " imbuh Dinda Hauw.
Berita Terkait
-
Awalnya Tak Percaya Ngidam, Kiky Saputri Muntah-Muntah Lihat Makanan dan Minuman Ini
-
Duka Ade Jigo, Calon Bayi Meninggal Dunia di Kandungan 7 Bulan
-
Kronologi Istri Ade Jigo Keguguran, Janin Sudah Tak Bernyawa Sejak 3 Hari Lalu
-
Bikin Khawatir, Happy Asmara Diduga Alami Keguguran
-
Biasa Tampil Ganteng Bak Oppa Korea, Potret Rey Mbayang Sehari-hari Dibongkar Dinda Hauw
Terpopuler
- Dihina 'Jual Diri', Fitri Salhuteru Bongkar Aib Nikita Mirzani: Pernah Ditangkap di Hotel dengan Barang Bukti Kondom
- Pagar Laut Tangerang Diduga Dikuasai Aguan, Sindiran Pedas Rocky Gerung: Kalau Mau HGB, Izinnya ke Ikan
- Media Belanda: Patrick Kluivert Orang Belanda Terburuk Keempat Sepanjang Masa
- Mengintip 3 Koleksi Mobil Mayor Teddy Versi LHKPN, Kekayaannya Tembus Rp15 Miliar
- Ciut Lawan Denny Sumargo? Farhat Abbas Minta Maaf usai Kubu Agus Salim Ancam Penjarakan 10 Ribu Warga NTT
Pilihan
-
Gol Dramatis Jelang Bubaran, Borneo FC Kalahkan Kaya FC-Iloilo
-
Gabung Grup 'Neraka' di Piala Asia U-17 2025, Nova Arianto: Mereka Tim-tim Juara
-
Saham PIK 2 Milik Aguan Terkena 'Abrasi' Pagar Laut, Anjlok Hampir 20 Persen
-
Saham Emiten Milik Aguan PANI Kebakaran Hari Ini, Gegara Pagar Laut Tangerang?
-
Resmi! Penampakan Jersey Baru Timnas Indonesia, Usung Nuansa Klasik dan Budaya Nusantara
Terkini
-
Longsor di Batam, 13 Orang Dievakuasi, 4 Masih Dicari
-
Konsultan Keamanan Siber: Tak Ada Serangan Siber Ransomware pada Sistem Perbankan BRI
-
Membongkar Hoax Ransomware yang Dikaitkan dengan BRI
-
BRI Menjamin Keamanan Data dan Dana, Transaksi Tetap Normal
-
Natal Romantis di Batam? Ada Paket Lengkap di Hotel Santika!