SuaraBatam.id - Samsung tidak lagi menyertakan pengisi daya atau charger untuk Galaxy A rilisan terbaru di Amerika Serikat.
Hal serupa juga nampaknya akan dialami oleh para pembeli seri Galaxy A keluaran terbaru di 2022.
Sebelumnya cara serupa juga telah dilakukan Samsung pada saat penjualan seri Galaxy S21 dan ponsel- ponsel kelas atas lainnya yang dikeluarkan Samsung pada 2021 lalu seperti Galaxy Z Fold3 dan Galaxy Z Flip3.
Pada ponsel keluaran terbaru Samsung yaitu Galaxy A13 5G dan Galaxy A03s yang dijual di situs web Samsung AS namun dalam deskripsinya tidak menunjukan bahwa pengisi daya disertakan dalam pembelian.
Sehingga nantinya pembeli harus membeli secara terpisah pengisi daya untuk memastikan ponselnya dapat memiliki daya setiap harinya.
Isu lain yang berkembang juga menyebutkan bahwa sistem serupa juga akan diterapkan di seri lainnya seperti Galaxy M.
Dengan demikian spekulasi bermunculan bahwa Samsung nantinya akan merilis ponsel tanpa pengisi daya dalam pembeliannya.
Sehingga calon pembeli nantinya harus membeli pengisi daya secara terpisah.
Sistem ini juga diperkirakan tidak hanya akan berlaku di Amerika Serikat saja tapi juga nantinya akan meluas ke negara- negara lain yang menjadi target pasar Samsung.
Baca Juga: Samsung Konfirmasi Kode Sumber Galaxy Dicuri Peretas
(antara)
Berita Terkait
-
Spesifikasi dan Harga Samsung Galaxy A07 5G, Apa Beda dari Series 4G?
-
Teka-teki Galaxy S26 Edge dan Pro Terjawab! Bocoran Dokumen Samsung Ungkap Realita Sebenarnya
-
5 Rekomendasi Smartwatch Diskon hingga 40 Persen di Eraspace, Ada yang Jadi Rp1 Jutaan
-
Samsung Pamerkan Masa Depan TV Berbasis AI di CES 2026, Siap Ubah Cara Orang Menonton
-
4 HP dengan Kualitas Kamera Terbaik Setara Flagship 2026, Harga Mulai Rp 3 Jutaan
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya