SuaraBatam.id - Pemerintah Ukraina berhasil mengumpulkan donasi dalam bentuk kripto senilai US$50 juta dalam waktu satu pekan, setelah Rusia memulai serangan.
Wakil Menteri Transformasi Digital Ukraina, Alex Bornyakov, berkata pemerintah menghabiskan US$15 juta untuk membeli beragam peralatan. Dikutip dari blockchainmedia, alat militer yang dibeli mencakup rompi anti peluru.
Dalam wawancara melalui Zoom, Bornyakov mengkonfirmasi peralatan militer tersebut sudah diterima pada hari Jum’at (04/03/2022).
Mykhailo Fedorov, Wakil Perdana Menteri Ukraina dan Menteri Transformasi Digital mencuit bahwa pemerintah Ukraina menggalang dana US$50 juta dalam seminggu.
Banyak orang menyumbangkan kripto ke pemerintah Ukraina sejak perang melawan Rusia mulai. Sebagian besar donasi diterima dalam bentuk Bitcoin (BTC) dan Ether (ETH). Fedorov mengincar penerimaan donasi mencapai US$100 juta dalam waktu dekat.
Bornyakov turut mengkonfirmasi pemerintah Ukraina berharap dapat menggandakan donasi US$50 juta dalam waktu dua hingga tiga hari mendatang.
Ia mengungkap, dua hari setelah Rusia mulai menyerang Ukraina, Kementerian Transformasi Digital berhasil menemukan pemasok asal AS dan Eropa bagi peralatan militer, yaitu rompi, paket makanan, perban dan perlengkapan penglihatan malam.
Selain itu, wakil menteri tersebut menekankan 40 persen pemasok bersedia menerima kripto sebagai pembayaran. Pemasok lainnya dipakai dengan kripto yang ditukar menjadi euro serta dolar
Baca Juga: Wawancara Eksklusif Dubes Ukraina: Indonesia Tolong Aktif Bantu Kami (Part 2)
Berita Terkait
-
Awal Mula Perseteruan Agus Salim vs Teh Novi, Huru-hara Uang Donasi Bakal Berakhir Damai?
-
Putin Tunjukkan Kekuatan Militer Rusia, Uji Rudal Baru dan Ancaman Balas Dendam
-
Tangan Vladimir Putin Tampak Membeku saat Pidato, Beragam Spekulasi Mengenai Kondisi Kesehatannya Jadi Perbincangan
-
Indonesia Termasuk Negara yang Paling Sering Beri Donasi ke Palestina, Baznas: Total Sudah Mencapai Rp 318,9 M
-
Transaksi Kripto Meroket 352%, Tembus Rp475 Triliun
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
Awali Pekan ini, Harga Emas Antam Mulai Merosot
-
Ada Marselino Ferdinan! FIFA Rilis Wonderkid Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Desas-desus Shell Mau Hengkang dari RI Masih Rancu, SPBU Masih Beroperasi
-
Media Asing Soroti 9 Pemain Grade A Timnas Indonesia di Piala AFF 2024, Siapa Saja?
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
Terkini
-
Berapa Harga HP Infinix Smart 8 RAM 6?
-
Ibu di Batam Aniaya Anak Kandung Pakai Rantai Besi, Berawal dari Hal Sepele Ini
-
Progres Konstruksi Container Yard Batuampar, Green Port Pertama Segera Hadir di Batam
-
Berapa Harga Airpods Pro Asli Gen 2? Inilah Keunggulannya
-
16 Atlet Muaythai Batam Bertarung di Vitka Gym, Ajang Pemanasan Menuju Porkot 2024