
SuaraBatam.id - 10 tahun di penjara sudah cukup untuk memberikan pelajaran bagi Angelina Sondakh. Ia sadar sudah mengecewakan ayahnya dan mempermalukan keluarga besar, Lucky Sondakh tetap menerimanya sebagai anak dan masih tetap memberi Doa terbaik.
“Pas papi datang, Angie ingat banget waktu itu karena hukuman awalnya kan 4 tahun setengah terus jadi 12 tahun di situ ngedrop. Angie bilang ‘Dad, kayaknya Angie udah nggak mau lagi hidup. Angie udah nggak bisa karena berarti saya ketemu Keanu pas Keanu mau 17 tahun karena ada uang pengganti 5 tahun,” terang Angelina Sondakh.
Meski begitu, Lucky Sondakh tetap menguatkan anaknya agar dapat bertahan menjalani masa-masa hukuman.
“Terus daddy bilang ‘pokoknya kamu bertahan karena nggak punya pilihan dan Angie kan sekarang udah jadi anak dengar-dengaran sama daddy’ Angie dengar. Jadi pas daddy bilang begitu, Angie ikutin,” lanjutnya.
Baca Juga: Kapok Berpolitik, Angelina Sondakh Kini Pilih Jadi YouTuber
Untuk rencanya ke depan, Angelina Sondakh pun menegaskan bahwa ia tidak ingin lagi terjun dalam dunia politik.
“Angie udah nggak mau ke politik, udahlah Angie mau dengar nasihat dari daddy, Angie udah nggak mau politik. Kalau ngomong politik, Angie ada sedikit trauma. Angie ngaku salah. Angie minta nasihat sama daddy. Politik itu bikin hati sama masa lalu itu, udah Angie mau kubur,” kata dia.
Berita Terkait
-
Ajak Anak Muda Melek Politik, Academia Politicia Ungkap Krisis Iklim Bikin Nelayan Sengsara Melaut
-
Refly Harun Ungkap Fakta Mengejutkan di Balik Kontroversi Ijazah Jokowi: Kejanggalan Pada Kasmudjo
-
Pimpinan Komisi I DPR Harap Para Calon Dubes RI Harus Satu Visi Dengan Presiden Prabowo
-
Dituntut 7 Tahun Penjara, Hasto Sebut Ada Risiko dari Sikap Politiknya
-
Defisit Rp662 T: Dampak Nyata Janji Politik yang Tak Terkendali
Terpopuler
- Istri Menteri UMKM Bukan Pejabat, Diduga Seenaknya Minta Fasilitas Negara untuk Tur Eropa
- Asisten Pelatih Liverpool: Kakek Saya Dulu KNIL, Saya Orang Maluku tapi...
- 3 Kerugian AFF usai Menolak Partisipasi Persebaya dan Malut United di ASEAN Club Championship
- Pengganti Elkan Baggott Akhirnya Dipanggil Timnas Indonesia, Jona Giesselink Namanya
- Berapa Harga Sepatu Hoka Asli 2025? Cek Daftar Lengkap Model & Kisaran Harganya
Pilihan
-
7 Rekomendasi Tumbler Kekinian, Kuat Antikarat Dilengkapi Fitur Canggih
-
6 Pilihan Sepatu Lari Hitam-Putih: Sehat Bergaya, Terbaik untuk Pria dan Wanita
-
Pak Erick Thohir Wajib Tahu! Liga Putri Taiwan Cuma Diikuti 6 Tim
-
5 Rekomendasi Tas Sekolah Terbaik, Anti Air dan Tali Empuk Hindari Pegal
-
4 Rekomendasi HP Infinix Murah dengan NFC Terbaru Juli 2025
Terkini
-
BRI: AgenBRILink Menjadi Motor Utama dalam Perluasan Layanan Keuangan
-
Berkomitmen Wujudkan Keuangan Berkelanjutan, BRI Perkuat Kontribusi terhadap SDGs
-
BRI Komitmen Bangun Ekosistem Pemberdayaan UMKM Terintegrasi agar Makin Banyak yang Go Global
-
Akselerasi Prestasi, Mandiri Bintan Marathon Kukuhkan Standar Internasional
-
UMKM Susu Ponorogo Bangkit Usai PMK, Berkat Pembiayaan dan Pendampingan BRI