SuaraBatam.id - Sarwendah enggan memperlihatkan kekayaannya meskipun sering terlihat mengenakan daster atau berpenampilan sederhana.
Meskipun begitu, istri Ruben Onsu ini justru memiliki koleksi tas yang tak main-main.
Koleksi tersebut dibelikan oleh sang suami. Jumlahnya pun banyak. Setia sudut ruangan di kamarnya ada etalase tas milik ibu 3 anak ini.
Hal itu diketahui, saat Titi Kamal berkunjung ke rumah Sarwendah untuk mengobrol serta melihat koleksi dan sepatu Sarwendah.
Baca Juga: Outfit Simpel Nagita Slavina Ini Ternyata Hampir Rp700 Juta, Warganet: Harganya Nggak Lucu
Yang membuat Titi Kamal syok adalah Sarwendah rupanya memiliki satu lemari besar yang digunakan khusus untuk menyimpan koleksi tas Hermes miliknya.
Semua koleksi tas Sarwendah disusun rapi sesuai dengan seri masing-masing. Bahkan, Titi Kamal menyamakan koleksi tersebut dengan penampakan tas yang dijual di toko, saking banyaknya.
"Wah, banyak banget. Udah kayak toko sampai atas-aatas gitu," ujar Titi Kamal takjub.
Lebih lanjut, Titi Kamal menanyakan tas paling mahal dari koleksi Sarwendah. Mantan member Cherrybelle itu lantas menunjukkan tas Hermes Kelly yang merupakan kado ulang tahun dari Ruben Onsu pada 2019 lalu.
"Kayaknya ini kali ya, aku juga nggak tahu, ini kan ayah yang beli," kata Sarwendah sambil menunjukkan tas termahalnya.
Baca Juga: Jarang Koar-koar, Koleksi Tas Sarwendah Ternyata Sudah Mirip Toko!
Berita Terkait
-
Betrand Peto Kuliah Jurusan Apa? Fasilitas dari Kampusnya Bikin Jessica Iskandar Kaget
-
Diajak Hijrah Richard Lee di Bulan Ramadhan, Sarwendah Sempat Gelar Pengajian di Rumah
-
Makin Menyala, Cuma Gantungan Tas Nagita Slavina Rogoh Kocek Sampai Rp61 Juta!
-
Menyala Ibu Dirut, 5 Koleksi Tas Mewah Citra Monica Istri Ifan Seventeen
-
Main ke Kos Nunung yang Rp3,2 Juta Per Bulan, Nagita Slavina Tenteng Hermes Birkin: Harganya Setara Rumah
Terpopuler
- Dukung Penyidik Tahan Nikita Mirzani, Pakar Justru Heran dengan Dokter Reza Gladys: Kok Bisa...
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Hotman Paris Skakmat Fidaus Oiwobo, Ketahuan Bohong Soal Keturunan Sultan Bima
Pilihan
-
Saham BJBR Anjlok, Aksi Jual Marak Usai Dirut dan Corsec Terjerat Korupsi Dana Iklan Bank BJB
-
Owner Wong Solo Grup Laporkan Pengusaha Asal Bekasi dalam Kasus Penipuan Investasi
-
Sosok Widi Hartoto Corsec Bank BJB Tersangka Kasus Korupsi Iklan, Punya Harta Miliaran Rupiah
-
Kembali Difitnah Soal Kirim Utusan ke PDIP, Jokowi: Diam dan Senyumin Aja
-
Driver Ojol Dapat 'Tunjangan Hari Raya (THR)' 2025, Ini Kriteria dan Syaratnya
Terkini
-
Mengenal Sosok Wakapolda Kepri Baru Anom Wibowo, Pernah Diperiksa sebagai Saksi Kasus Firli Bahuri
-
Jadwal Berbuka Puasa dan Imsakiyah di Batam Jumat, 14 Maret 2025
-
Rotasi Besar-besaran di Polda Kepri! Siapa Saja yang Kena Mutasi?
-
Tiket Gratis Pelni di Batam Masih Tersedia, Begini Cara Mendapatkannya
-
Ini Daftar Lengkap 7 Deputi BP Batam yang Baru Dilantik dan Tugas Mereka