SuaraBatam.id - Adik Vanessa Angel, Mayang Lucyana Fitri rela mengeluarkan biaya mahal demi mendapatkan kulit wajah sehat dan cantik.
Mayang sampai merogoh kocek nyari Rp100 juta demi tampil cantik dan ingin terlihat berbeda untuk perawatan di klinik.
Lewat unggahan Instagram Stories miliknya, putri kedua Doddy Soedrajat ini mengunggah bukti pembayaran dari klinik kecantikan tersebut. Mayang menghabiskan dana hingga Rp95,5 juta untuk melakukan delapan perawatan kecantikan yang dilakukannya.
"OK @chikakasn," tulis Mayang dalam keterangan unggahannya itu.
Lewat feeds akun Instagram miliknya, Mayang mengaku bahwa wajahnya terlihat lebih glowing dan membuat ia merasa lebih pede setelah sering melakukan perawatan tersebut. Ia pun berterima kasih kepada sang dokter.
"Thank you dokter @rockychua87 udah bikin muka kita glowing, tampil pede berkat sering perawatan di klinik @dermaprosf kemareeennn, perubahannya terlihat banget jadi makin percaya diri," kata dia.
Unggahan milik Mayang yang kembali diposting ulang akun @viral62com itu pun sontak dibanjiri beragam komentar dari warganet. Namun, tak sedkit di antara mereka yang justru kembali mencibir Mayang.
Lihat postingan ini di Instagram
Sebuah kiriman dibagikan oleh @viral62com
Mereka juga dibuat salah fokus dengan penampakan struk nota yang diperlihatkan Mayang.
Baca Juga: Pengacara Doddy Sudrajat Positif Covid-19, Sidang Perwalian Gala Sky Ditunda
"Sekelas dermapro notanya manual?? Kek nota potokopi ????????," komentar @riepedd.
"Notanya berasa belanja di grosiran," sahut @hafizarrafif.
"Kok kaya nota bangunan???? Gw yg cuma perawatan d wijaya platinum aja ga sampe 10jt notanya d ketik ????," sambung @hannyprasetiyo.
Berita Terkait
-
Berapa Biaya Perawatan Xpander dan Xpander Cross Dalam 100.000 Km Pertama?
-
Apakah Sunscreen Bisa Hilangkan Flek Hitam? Cek di Sini Rekomendasi Terbaik
-
Musim Hujan Datang, Rambut Butuh Perawatan Ekstra agar Tetap Sehat dan Mudah Diatur
-
5 Mobil Kecil Sekelas Wuling Air EV yang Praktis dan Murah Perawatan
-
4 Pilihan Sedan Bekas Seharga Honda Scoopy yang Mudah Perawatan
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
5 Mobil Kecil Bekas Murah, Hemat Biaya Operasional buat Pemula
-
Realisasi Investasi Batam Capai Rp69 T di 2025, Singapura Jadi Sumber Utama
-
Ekspedisi Jakarta Batam Terpercaya & Efisien | Harddies Cargo
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen