SuaraBatam.id - Pj Sekretaris Daerah Provinsi Kepri Eko Sumbaryadi mengevaluasi penanganan musibah kebakaran yang terjadi di pulau Buluh,Batam Jum'at (21/1) kemarin.
Eko Sumbaryadi meminta Dinas Sosial kepri, Dinas Perkim Kepri, Dinas Pendidikan Kepri dan Inspektorat untuk turun kelapangan mendata ulang warga yang kehilangan Kartu keluarga (KK), KTP, dan Izajah SMA pasca kebakaran di Pulau Buluh Batam.
Ia mengusulkan untuk mendata kembali terkait rumah yang terbakar, tanah yang akan di bangun rumah merupakan tanah sendiri atau tidak.
"Supaya kedepannya warga yang kehilang surat penting ini, akan diberikan bantuan untuk di buatkan lagi salinannya," kata dia dikutip dari Kepriprov.
Sebelumnya, menurut dia bantuan untuk warga korban kebakaran sudah dikirim sehari setelah kejadian Sabtu (22/1). Bantuan tersebut terdiri dari bantuan logistik dan bantuan kebutuhan rumah tangga.
Berita Terkait
-
Pemadam Kebakaran dan Kepercayaan Publik yang Tumbuh dari Pengalaman Nyata
-
Arus Pendek Listrik Bikin Rumah Lapak di Kebon Jeruk Terbakar, 12 Unit Damkar Dikerahkan ke Lokasi
-
Subuh Mencekam di Tambora: Api Amuk 15 Bangunan, Kerugian Tembus Rp1,7 Miliar
-
Reza Arap Panik Selamat Diri dari Kebakaran Resor, Bisa-bisanya Ada yang Minta Foto
-
Rumah Bedeng di Tanjung Duren Terbakar, 13 Unit Damkar Dikerahkan
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya