SuaraBatam.id - Medina Zein dikabarkan melepas hijab yang selama ini dikenakannya. Sang Ibunda, Tien Wartini ikut angkat bicara perihal keputusan anaknya.
Tien Wartini mengaku awalnya sangat kaget saat mengetahui sang anak menanggalkan hijabnya.
“Iya lah kaget atuh dia kan udah lama berhijabnya, udah biasa (lihat Medina berhijab).Ibu bilang, ‘Kaka kelihatan galak lho enggak berhijab, enggak anggun. Cantik berkerudung gitu’,’’ ujarnya.
Ibunda mengaku cukup kecewa dengan keputusan Medina Zein.
“Pas kemaren kumpul keluarga dibilang gitu lagi sama ayahnya. Ibu sedih, karena jujur ibu mendidik anak itu enggak untuk seperti itu. Dari dulu dipesantrenkan tidak untuk seperti itu,” tandasnya.
Tien Wartini mengatakan dari perbincangan yang dilakukannya dengan Medina, dia merasa sang anak kini tengah terganggu psikisnya.
“Dia kayaknya lagi terganggu psikisnya karena ada tekanan pandemi 2 tahun. Mungkin dia kurang istirahat, cape, penurunan omzet kemaren,” jelasnya.
Dia menyebut jika sang anak adalah sosok yang jarang menceritakan isi hati dan permasalahan yang tengah dihadapinya. Sang ibu juga mendoakan agar Medina bisa melalui cobaan yang sedang menerpanya.
“Dia enggak mau curhat. Anaknya enggak mau nyusahin ibu ayahnya. Ibu lebih ke mohon doanya aja kepada media, penggemarnya, sahabatnya yang ada di tanah air yang masih menyukai Medina atau keluarganya seperti nak Lukman semoga baik-baik saja rumah tangganya bisa melalui segala cobaan dengan baik karena rumah tangga itu pasti ada cobaannya,” ungkapnya.
Baca Juga: Berapa Kekayaan Medina Zein? Ternyata Segini Penghasilannya Per Bulan
Berita Terkait
-
Makin Percaya Diri Tampil Tanpa Hijab, Video Jule Bareng Seorang Pria Viral di Media Sosial
-
Putri Anne Jujur Dulunya Pakai Hijab Karena Arya Saloka: Suami Patokan Agama Saya
-
Buka Hijab Dianggap Kontroversial, Marshanda Sepi Job sampai Dompetnya Kering
-
Usai Nge-DJ, Kini Viral Video Olla Ramlan Goyang Seksi sambil Julurkan Lidah
-
Sempat Sedih Istri Lepas Hijab, Rifky Balweel Sebut Biby Alraen Jago Ngaji
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar