SuaraBatam.id - Masih ingatkah dengan warga Desa Wadung Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban, Jawa Timur sempat viral yang tiba-tiba jadi miliader?
Mereka berbondong-bondong membeli mobil setelah mendapatkan uang miliaran rupiah dari hasil menjual tanah mereka kepada Pertamina.
Namun, saat ini nasib warga kampung miliader berbalik. Belum setahun berlalu mereka mengaku uang hasil penjualan tanah ke proyek kilang minyak New Grass Root Refinery (NGRR) telah habis. Tak lagi terlihat jejeran mobil-mobil baru seperti sebelumnya.
Mereka juga mengaku menyesal telah menjual tanah ke Pertamina. Kebanyakan dari mereka kini tak memiliki pekerjaan.
Ini karena sebelumnya memang mayoritas dari mereka berprofesi sebagai petani. Karena sudah tak punya lahan lagi, akibatnya mereka tak bisa bertani.
Tak hanya itu terungkap fakta bahwa lebih dari 80 persen warga yang direlokasi akibat proyek Kilang Pertamina tersebut, ternyata hanya mendapatkan ganti rugi bangunan saja dengan harga rendah.
“Saya sudah enggak bekerja, benar-benar nganggur. Punya tabungan sapi 6 sudah kejual 3,” keluh salah seorang warga terdampak relokasi proyek Pertamina, Musanam seperti yang dikutip Hops.Id pada Jumat, 28 Januari 2022.
Berita Terkait
-
Ronaldo Resmi Jadi Pesepak Bola Pertama Bergelar Miliarder Dunia, Berapa Kekayaannya?
-
Pecahkan Rekor Dunia, Rumah Miliader Ini Punya Ruangan Salju Dibangun Rp33 Triliun
-
Beda Kelas Raline Shah vs Angela Meng Istri Brian Armstrong: Sama-sama Bikin Mider
-
Elon Musk Kena Ultimatum, X Terancam Diblokir di Brasil Jika Tak Patuhi Perintah Hakim
-
Profil Hamish Harding, Miliarder yang Ikut Hilang di Kapal Selam Wisata Titanic
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- 7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar