SuaraBatam.id - Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Kota Batam akan menambah distributor baru untuk memasok komoditas cabai.
Hal ini sebagai langkah menekan harga cabai yang sempat naik hingga Rp100 ribu per kg dan mencegah kenaikan pada bulan berikutnya.
Diketahui bahwa kenaikan harga cabai itu sudah terjadi di daerah penghasil baik Jawa dan Sumatera.
Kepala Disperindag Kota Batam, Gustian Riau mengatakan distributor baru tersebut telah disepakati dari pertemuan dengan para distributor cabai yang ada di Batam.
Baca Juga: Penghuni Ditemukan Membusuk di Apartemen Avava Batam, Sudah 2 Bulan Meninggal
“Ketiga distributor cabai yang ada sekarang tak bisa dikendalikan. Ada aja berbagai alasannya,” ujar Gustian, Sabtu (8/1/2022).
Selain itu, Pemerintah Kota Batam akan bekerjasama dengan Pemerintah Kabupaten Simalungun, untuk memasok cabai dan telur.
Rencana kerjasama tersebut juga akan segera ditindaklanjuti oleh Bupati Simalungun.
"Insyaalah Rabu kami akan ke Simalungun. Sehingga komoditas cabai dan telur clear. Sehingga saat akhir 2022 mendatang tak ada kendala," kata dia.
Sebelumnya, Disperindag Batam juga sudah ke Deli Serdang untuk kerjasama memasok kebutuhan cabai di Batam. Sayangnya, di Deli Serdang, Januari Februari tersedia sementara Maret dan April kosong.
Baca Juga: Kapan Program Minyak Goreng Murah di Batam Disalurkan?
"Ternyata panennya per dua bulan saja. Sementara Simalungun mampu memasok cabai dan telur ke Batam," katanya.
Berita Terkait
-
Tinjau Pasar Induk, Pramono Sebut Fluktuasi Harga Cabai Masih Stabil
-
Info Harga Pangan Terbaru: Cabai Rawit Tembus Rp102.200 per Kg!
-
Sempat Berkurang Akibat Beberapa Faktor, Kementan Pastikan Pasokan Cabai di NTB Kembali Normal
-
Lakukan Sidak, Menko Pangan Hingga Mendag Temukan Harga Cabai Masih Pedas
-
Harga Cabai Lokal Meroket, NTB Impor 5 Ton Cabai Rawit dari Jawa
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Driver Ojol Dapat 'Tunjangan Hari Raya (THR)' 2025, Ini Kriteria dan Syaratnya
-
Komunitas Milenial Bergerak Sukses Gelar Aksi Sosial BERMANJA di Yogyakarta
-
Emas Antam Tembus Harga Tertinggi Sepanjang Masa Hari Ini, Jadi Rp1.742.000/Gram
-
Alasan Koster Naikkan Tunjangan DPRD Bali Karena Kasihan Bebannya Berat
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
Terkini
-
Mengenal Sosok Wakapolda Kepri Baru Anom Wibowo, Pernah Diperiksa sebagai Saksi Kasus Firli Bahuri
-
Jadwal Berbuka Puasa dan Imsakiyah di Batam Jumat, 14 Maret 2025
-
Rotasi Besar-besaran di Polda Kepri! Siapa Saja yang Kena Mutasi?
-
Tiket Gratis Pelni di Batam Masih Tersedia, Begini Cara Mendapatkannya
-
Ini Daftar Lengkap 7 Deputi BP Batam yang Baru Dilantik dan Tugas Mereka