SuaraBatam.id - Thariq Halilintar memang belakangan ini dikabarkan dekat dengan Fuji, adik ipar Vanessa Angel.
Namun, sedang viral kabar bahwa Fuji juga sedang dijodoh-jodohkan dengan pria lain oleh Anggie Paturusi.
Saat melakukan siaran langsung di Instagram, Thariq mendapat pertanyaan dari seorang netizen.
"Sedih gaak denger dia dijodoh-jodohin?" Thariq membacakan komentar seorang netizen.
Setelah membaca pertanyaan tersebut, Thariq terdiam. Ia kemudian memilih untuk tak menanggapi pertanyaan tersebut.
"Eh no comment," jawab Thoriq.
Setelah memberikan jawaban, Thoriq kembali terdiam, hingga akhirnya menemukan jawaban yang tepat terkait kabar Fuji.
"Kalau kata pak Habibie tuh kalau dia jodoh saya, kamu jungkir balik, saya yang dapet," ucap Thoriq.
Baca Juga: Fuji dan Fadly Mengeluh Namanya Terseret Polemik dengan Doddy Sudrajat
Berita Terkait
-
Gokil! Fuji Masuk Daftar Wanita Tercantik di Dunia 2025, Kalahkan Syifa Hadju hingga Agnez Mo
-
Thariq Halilintar hingga Rezky Aditya Siap Unjuk Gigi di Celebrity Padel Competition 2025
-
Erika Carlina Ngamuk Pengasuh Anak Dihina: Kalau Mau Hujat, Hujat Aku Aja!
-
Sempat Emosi, Fuji Bagikan Pengalaman Terburuknya dengan Oknum Penggemar
-
10 Content Creator Terpopuler di TikTok 2025, Juaranya Bukan Fuji
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar