SuaraBatam.id - Vaksinasi bagi anak 6-11 tahun di Kota Pekanbaru masih ditunda, sehingga pencapaian target di daerah itu melambat.
Penyebabnya, capaian vaksinasi lansia masih rendah, yakni 51 persen. Diketahui, untuk melaksanakan vaksinasi anak, capaian vaksinasi lansia harus mencapai 60 persen. Tim vaksinasi saat ini fokus menuntaskan vaksinasi bagi lanjut usia atau lansia.
"Setelah capaian vaksinasi lansia tercapai 60 persen baru kita diperbolehkan untuk vaksinasi bagi anak," jelas Kepala Dinas Kesehatan Kota Pekanbaru, Zaini Rizaldy, dikutip riaulink, Rabu (22/12/21).
Zaini menyebut, vaksinasi bagi anak saat ini tinggal menanti capaian target vaksinasi lansia. Tim juga menanti ketersediaan vaksin jenis Sinovac agar jumlahnya mencukupi.
"Setelah nanti diperbolehkan, kita langsung gelar vaksinasi bagi anak. Tentunya mempertimbangkan pasokan yang ada," paparnya.
Saat ini, kata Zaini, tim melakukan pendataan terhadap jumlah penerima vaksinasi anak. Proses pendataan guna memastikan jumlah penerima vaksin anak ini.
Berita Terkait
-
BMKG Rilis Peringatan Dini Cuaca Ekstrem di Sejumlah Kota, dari Pekanbaru Hingga Banten
-
Sekjen PDIP Hasto Lari Pagi di Pekanbaru, Tekankan Pentingnya Kesehatan dan Semangati Anak Muda
-
Bikin Polri Tercoreng: Bripka A Polisi di Riau, Ternyata Otak Jaringan Sabu 1 Kg
-
Kronologis Intimidasi Suporter Terhadap Pelatih PSPS Pekanbaru dan Kurniawan Dwi Yulianto
-
Kurniawan Dwi Yulianto Diintimidasi Suporter, APSSI Pasang Badan
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
5 Mobil Kecil Bekas Murah, Hemat Biaya Operasional buat Pemula
-
Realisasi Investasi Batam Capai Rp69 T di 2025, Singapura Jadi Sumber Utama
-
Ekspedisi Jakarta Batam Terpercaya & Efisien | Harddies Cargo
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen