SuaraBatam.id - Pascakebakaran gedung Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kabupaten Natuna, Sabtu (18/12/2021), jaringan internet di Pemkab wilayah itu sempat down.
Penyebabanya, ruang Network Operation Center (NOC) dan server akses internet gedung itu juga ikut terbakar.
Namun pada Minggu (19/12/2021) malam, Diskominfo Natuna telah mengklaim bahwa akses internet Pemda telah berhasil dipulihkan kembali.
Namun, Kepala Dinas Kominfo Kabupaten Natuna, Raja Darmika sudah mengkonfirmasi internet sudah kembali membaik pada Minggu (19/12/2021) malam.
"Alhamdulilah NOC dan server akses internet Pemkab Natuna berhasil recovery," ujar Raja Darmika, dikutip dari Batamnews, Selasa (21/12/21).
Dirinya mengatakan, sebagian besar ruang Diskominfo ludes dilalap api, namun desain ruang NOC dan server memang sengaja dilapisi beton maka ruang tersebut berhasil selamat.
Namun untuk ruang lain yang menyimpan berkas berkas penting Diskominfo sudah dipastikan hangus terbakar.
Pihaknya meyakinkan, jika akses internet untuk Pemda Natuna sudah kembali normal dan bisa digunakan seperti sedia kala.
Berita Terkait
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Jejak Harapan dari Ujung Negeri
-
KKP Amankan Kapal Ikan Asing Ilegal di Perairan Natuna
-
Ditangkap di Laut Natuna Utara, Kapal Berbendera Vietnam Diduga Angkut 80 Ton Ikan Hasil Curian
-
CEK FAKTA: Jokowi Buat Natuna Jadi Jaminan Utang Kereta Cepat China
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
5 Mobil Kecil Bekas Murah, Hemat Biaya Operasional buat Pemula
-
Realisasi Investasi Batam Capai Rp69 T di 2025, Singapura Jadi Sumber Utama
-
Ekspedisi Jakarta Batam Terpercaya & Efisien | Harddies Cargo
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen