SuaraBatam.id - Banyak orang yang masih mempertimbangkan kapan waktu yang tepat memotong kuku. Masalahnya masih ada yang beranggapan bahwa memotong kuku di malam hari dipercaya akan berumur pendek. Benarkah demikian?
Sebenarnya mitos ini sudah bererdar dari zaman dulu yang masih menganggap memotong kuku di malam hari adalah pamali.
Lantas, mengapa mitos itu masih dipercaya?
Hal tersebut dikarenakan pada zaman dahulu alat potong kuku belum seperti sekarang.
Orang dahulu memotong kuku menggunakan pisau dengan minim penerangan di malam hari. Akibatnya, risiko terluka semakin besar.
Oleh karena itu, banyak orang tua yang melarang anaknya untuk memotong kuku di malam hari. Akibatnya, mitos mengenai potong kuku beredar luas dan dipercayai banyak orang.
Hal itu kini tak lagi berlaku. Pasalnya, alat pemotong kuku sudah efisien dan mudah digunakan. Tak hanya itu, sumber penerangan seperti lampu juga mudah didapatkan.
Makanya memotong kuku di malam hari bukan lagi kegiatan yang berbahaya.
Baca Juga: Hadir di Batam, Daikin Perkenalkan AC Hemat Listrik dengan Teknologi VRV
Berita Terkait
-
Cantik tapi Berisiko, Kenali Bahaya di Balik Kutek dan Efek Sampingnya Bagi Kesehatan
-
5 Rekomendasi Kuteks Halal dan Wudhu Friendly untuk Muslimah, Mulai Rp5 Ribuan
-
SPF Lebih Tinggi Pasti Lebih Baik? Ini 5 Mitos Sunscreen yang Ternyata Salah Kaprah
-
Wajib Sarapan? Ah, Bohong! Ini Kata Ilmuwan Soal Jam Makan Terbaik Versi Kamu
-
Takut Beli Mobil Bekas? 5 Mitos Populer yang Harus Kamu Coret dari Pikiran
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- Adly Fairuz Nyamar Jadi Jenderal Ahmad, Tipu Korban Rp 3,6 Miliar dengan Janji Lolos Akpol
- Inara Rusli Lihat Bukti Video Syurnya dengan Insanul Fahmi: Burem, Gak Jelas
Pilihan
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar