SuaraBatam.id - Buruh akan kembali berdemo jika tak berhasil menemui Gubernur Kepulauan Riau, Ansar Ahmad. Karena belum berhasil menemui gubernur sejak demo lalu, perwakilan aliansi buruh Kota Batam, akan susul Gubernur Kepulauan Riau (Kepri), Ansar Ahmad di Kantor Gubernur, Dompak, Selasa (14/12/2021).
Informasi itu dipastikan oleh Ketua Konsulat Cabang FSPMI Batam, Yapet Ramon di depan para buruh saat aksi demo di depan Kantor Graha Kepri, Batam Centre, Senin (13/12/2021).
"Tadi sudah ada komunikasi, besok Gubernur berjanji bersedia menemui kami di Dompak,” ujar Ramon, dikutip dari batamnews.
Ia melanjutkan, dalam pertemuan nanti apabila tidak ada kesepakatan antara Gubernur dan buruh, makan tetap akan ada demo lagi di hari selanjutnya.
Baca Juga: Terbang 40 Menit, Pesawat Lion Air Rute Padang-Batam Berbalik Arah ke Bandara
“Besok kalau Gubernur nggak mau ketemu juga, kita akan sikat terus sampai tahun baru besok," pungkas Ramon.
Berita Terkait
-
Buruh Sritex di Ambang PHK, Pemerintah Pakai Jurus Apa?
-
Janji Selamatkan Sritex, Ribuan Buruh Hanya Terima 'Omon-omon' Prabowo
-
Investasi Apple di Batam Tak Cukupi Syarat TKDN untuk iPhone 16 di Pasar Indonesia
-
Cek Fakta: Video Buruh di Banten Bergerak Tangkap Jokowi
-
Pemerintah Kembali Bertemu dengan Manajemen Hingga Buruh Sritex, Ini Hasilnya
Terpopuler
- Jairo Riedewald: Saya Tidak Bisa...
- Gibran Disebut Ikut Selamatkan Warga Los Angeles saat Kebakaran, Netizen: Nyelamatin IPK Aja Nggak Bisa
- Jairo Riedewald: Saya Cuma Kelinci Percobaan
- Thom Haye Bicara Potensi Dilatih Patrick Kluivert: Sulit...
- Patrick Kluivert: Mees Hilgers, Calvin Verdonk, dan Jay Idzes
Pilihan
-
Justin Kluivert Cetak Hattrick di Liga Inggris: Siap Ikut Bapak ke Indonesia
-
Wajah Eliano Reijnders Hampir Tercoreng di Momen Bersejarah, Sosok Ini Jadi Penyelamat
-
Pemain Keturunan Bisa Kena! 3 Bek Tengah yang Terancam Didepak Kluivert dari Timnas Indonesia
-
5 Pemain Keturunan Belanda yang Paling Menyita Perhatian di Liga Indonesia
-
Hino Keluhkan Banjir Truk China di Indonesia
Terkini
-
Longsor di Batam, 13 Orang Dievakuasi, 4 Masih Dicari
-
Konsultan Keamanan Siber: Tak Ada Serangan Siber Ransomware pada Sistem Perbankan BRI
-
Membongkar Hoax Ransomware yang Dikaitkan dengan BRI
-
BRI Menjamin Keamanan Data dan Dana, Transaksi Tetap Normal
-
Natal Romantis di Batam? Ada Paket Lengkap di Hotel Santika!