SuaraBatam.id - Empat pria diduga memperkosa seorang gadis di bawah umur dan dinyatakan keterbelakangan mental di Bintan. Ia diperkosa di Desa Kukup, Kecamatan Tambelan, Kabupaten Bintan.
Sementara para pelakunya merupakan berstatus masih remaja hingga pria sudah berkeluarga.
Dikutip dari Batamnews, Plt Camat Tambelan, Tegus Setiaji mengatakan, pria yang diduga melakukan perbuatan asusila itu sudah diamankan polisi. Mereka berusia antara 20-30 tahunan bahkan ada yang sudah menikah.
"Info yang kami dapat wanitanya (korban) berusia 17 tahunan. Kalau yang prianya itu remaja dan juga ada yang menikah," ujar Tegus kepada Batamnews di Km 16 Toapaya, Rabu (8/12/2021).
Untuk korban yang dikabarkan terbelakang mental, kata pria yang juga berdinas di DPMD Bintan ini juga membenarkan.
Baca Juga: Kapus Seilekop Bintan Terancam Hukuman Mati karena Dugaan Korupsi Dana Bencana
"Kita hanya dapat informasi begitu. Kasus ini masih ditangani pihak polisi," jelasnya.
Hal senada dikatakan Kades Kukup, Hadran Ahmad. Dia mengakui jika korban masih di bawah umur. Ia mengungkap bahwa korban dengan pelaku tinggal berdekatan atau satu RT.
"Kalau tak salah saya, korban itu usianya dibawah 17 tahun. Kalau pelaku usianya 30 tahunan ke bawah, 20 tahun ke atas lah," katanya.
Pihaknya juga sudah ke Mapolsek Tambelan. Dia juga berbincang-bincang dengan polisi lebih kurang setengah jam. Disana dia juga mengecek langsung kondisi warga yang ditahan oleh polisi terkait kasus asusila tersebut.
"Saya sudah ke Polsek Tambelan juga. Disana saya juga melihat warga itu (pelaku-red) masih di sel," pungkasnya.
Baca Juga: Kejari Selidiki Pengadaan Alat PCR dan CT Scan di RSUD Bintan, Nilainya Miliaran
Berita Terkait
-
Instagram Rilis Fitur Khusus Akun Remaja di Indonesia, Orang Tua Bisa Ikut Pantau
-
Sinopsis Di Bawah Umur, Film Pertama Angga Yunanda dan Shenina Cinnamon
-
Prabowo Mau Batasi Anak Main Medsos, DPR Usul Sekalian Larang Smartphone
-
Membongkar Sesat Pikir Warganet Memandang Kasus Guru Perempuan Perkosa Siswa di Grobogan: Mengapa Korban Bungkam?
-
Pendidikan dan Agama Kriss Hatta: Cerita Pacari Anak di Bawah Umur, Kini Putus Karena Beda Agama
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
BYD M6 dan Denza D9 Jadi Mobil Listrik Terlaris di Indonesia pada Februari
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
Terkini
-
Lonjakan Permintaan, Penerbangan BIM-Batam Ditambah untuk Mudik Lebaran
-
Jadwal Berbuka Puasa dan Imsakiyah di Batam 13 Maret 2025
-
Sidak Minyak Kita di Natuna, Benarkah Tak Sesuai Standar?
-
Kronologi Penangkapan Briptu SS di Batam, Terlibat Jaringan Narkoba Internasional Jalur 'Golden Tree Angle'
-
Kapan Lagi Buka Bareng BRI Festival 2025 Siap Hadirkan Kuliner, Musik, dan Kebersamaan di GBK Senayan