SuaraBatam.id - Bentrokan dua kelompok di Jembatan 1 Barelang Batam, Sabtu (27/11/2021) lalu diduga oknum TNI dari Yonif Raider khusus (RK) 136/Tuah Sakti (TS) Batam, dan Batalyon Infanteri 10/Marinir Batam. Seperti yang disebut oleh akun Instagram @majeliskopi08.
Dalam video pendek berdurasi 29 detik ini, terlihat dua kelompok bentrok di tengah keramaian tempat objek wisata tersebut.
Khalayak terlihat cemas, bahkan ibu-ibu dan anak-anak sempat terjebak hingga ketakutan. Sejak mulai diposting sekitar 38 menit lalu, video pendek berdurasi 29 detik ini telah ditonton sebanyak 10.700 kali, dan telah dikomentari sebanyak 105 pengguna Instagram.
Tidak hanya itu, kebanyakan netizen menyoroti mengenai anak seorang anak di bawah umur, yang kebetulan berada di lokasi kejadian.
"Fokus ama anak kecilnya, kasian mau masuk mobil pintunya kekunci," ciut pemilik akun @dendy.muhammad.86.
"Kasian anak baju kuning ketakutan," ujar akun @kotalkuwingsbbq.
"Duh ada anak kecil lagi, pasti trauma tuh anak-anak liat kaya gitu," ujar pemilik akun @ardynovrijar.
"Kasihan anak kecil itu jadi ketakutan," jelas pemilik akun @yopiihamda_
"Anak kecil dilarang melihat kekerasan dilayar kaca. Tapi dipertontonkan secara langsung," tegas pemilik akun @apasitteng's
Baca Juga: Dua Kelompok Adu Jotos di Jembatan Barelang, Anak-anak dan Ibu-ibu Ketakutan
Kontributor : Partahi Fernando W. Sirait
Berita Terkait
-
Prabowo Bongkar Keterlibatan Oknum TNI-Polri dalam Tambang Ilegal dan Penyelundupan
-
Usai Viral! Pria yang Tuding Pinjam Mobil ke TNI untuk Bencana Dipatok Rp2 Juta Akhirnya Minta Maaf
-
Jejak Penembakan Pengacara di Tanah Abang, Polisi Temukan Puluhan Sajam dan Senapan Angin!
-
Bukan Dendam, Penembakan Pengacara di Tanah Abang Ternyata Dipicu Bentrokan Dua Kelompok
-
Terungkap Alasan Zaskia Adya Mecca Tak Unggah Foto TNI yang Pukul Karyawannya
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
5 Mobil Kecil Bekas Murah, Hemat Biaya Operasional buat Pemula
-
Realisasi Investasi Batam Capai Rp69 T di 2025, Singapura Jadi Sumber Utama
-
Ekspedisi Jakarta Batam Terpercaya & Efisien | Harddies Cargo
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen