
SuaraBatam.id - Pemerintah kota Tanjungpinang memberikan kado untuk Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) Tanjungpinang berupa gedung sekretariat baru.
Wali Kota Tanjungpinang Rahma meresmikan gedung baru itu di Jalan Bukit Semprung, Kamis (25/11) dan bertepatan dengan peringatan Hari Guru tahun 2021.
"Kini para guru di Tanjungpinang telah memiliki satu tempat untuk menyampaikan dan menyalurkan aspirasi dan ekspresi sebagai wujud kepedulian terhadap majunya pendidikan," kata Wali Kota Tanjungpinang Rahma saat meresmikan gedung PGRI di Jalan Bukit Semprung.
Kata wali kota, gedung tersebut semula adalah kantor Lurah Tanjungpinang Barat yang kini beralih fungsi menjadi gedung sekretariat PGRI.
Baca Juga: Dua Awak Kapal yang Kabur dari Kejaran Bea Cukai di Perairan Batam Masih Hilang
"Alhamdulillah, setelah sekian tahun tidak memiliki kantor sekretariat, kini PGRI Tanjungpinang telah memiliki sekretariat," ujar Rahma.
Ia berharap dari gedung baru ini, pengurus PGRI Tanjungpinang semakin meningkatkan sinergi dan soliditas untuk melahirkan ide-ide cemerlang serta sumbang saran yang bermanfaat guna mempercepat pembangunan Tanjungpinang menjadi yang madani.
Rahma pun terus mendorong ke depan guru-guru sebagai pahlawan bangsa dapat menjadi pendidik yang profesional.
“Sehingga anak yang dididik nanti bisa melahirkan pemimpin-pemimpin negara ke depan yang berkualitas," ucapnya.
Sementara, Ketua PGRI Tanjungpinang Iskandar menyampaikan kesiapan pihaknya membantu pemkot mengakomodir seluruh masalah pendidikan di daerah tersebut.
Baca Juga: Anggota DPRD Batam M Mustofa Dituduh Kirim SMS Batalkan Demo Buruh, Sebut Nama Rudi
Salah satunya, kata dia, mengenai pelajar jenjang SMA atau SMK atau lembaga setara yang memiliki kendala dengan biaya pendidikannya.
Berita Terkait
-
Usai Kasus Predator Seks Guru Besar hingga Mahasiswi KKN Dihamili, Ini Dalih Kemen PPPA Gandeng UGM
-
Batas Waktu Pencairan TPG Berapa Hari, Cek Fakta Benarkah Hanya 14 Hari
-
Pemerintah Lebih Pilih Guru ASN dan PPPK untuk Sekolah Rakyat, Ini Kata Mensos
-
Menteri Arifah Minta Kampus Lain Contoh UGM, Pecat Langsung Guru Besar Pelaku Pelecehan
-
Cabuli Mahasiswi, Mendiktisaintek Ungkap soal Status ASN Eks Guru Besar UGM Edy Meiyanto
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Prabowo Ugal-ugalan Buat Kebijakan, Para Taipan RI Ramai-ramai Larikan Kekayaan ke Luar Negeri
-
Jordi Amat dan Saddil Ramdani Main di Persib? Ini Prediksi Pemain yang Bakal Tergusur
-
Singgung Prabowo Subianto, Ini Respon Jokowi Soal Isu Matahari Kembar
-
Jamaah Haji Indonesia Jadi Panutan, Disebut Paling Tertib di Dunia
-
LG Batalkan Investasi Baterai EV di Indonesia Senilai Rp130 Triliun
Terkini
-
BRI Dukung Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Tembus Pasar Global
-
Catatkan Prestasi Gemilang, Layanan Wealth Management BRI Raih Penghargaan Internasional
-
Klaster Usaha Tenun Ulos Ini Sukses Bangkit dan Berdayakan Kaum Wanita Berkat BRI
-
Go Global, BRI Bawa UMKM Binaan Ikuti Pameran Internasional FHA-Food & Beverage 2025 di Singapura
-
Jadwal Imsakiyah Batam Hari Ini, Berikut Tips Berbuka Sehat Agar Puasa Lancar