
SuaraBatam.id - Penyanyi Anji Manji baru saja bebas rehabilitasi narkoba. Kasusnya beberapa waktu lalu sempat mengagetkan publik.
Kekinian, Anji terlihat bernyanyi di salah satu acara dengan membawakan lagu hitsnya. Penyanyi 43 tahun itu begitu menghayati liriknya dan diikuti oleh orang-orang di sekitar.
Hal itu seperti tayangan video yang diunggah Ifan Govinda, Anji menyanyikan bagian reff lagu "Dia".
![Penampakan Anji Manji usai jalani rehabilitasi. [Tangkapan layar/Ist]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2021/10/31/51190-anji-manji.jpg)
"Selamat datang kembali, Manji," tulis vokalis band Govinda tersebut di Instagram Story, Jumat (29/10/2021).
Mengutip MataMata.com, postingan Ifan Govinda kemudian diunggah kembali akun gosip lambeturah_official. Sejumlah netizen justru fokus pada perubahan bobot tubuh Anji.
"Kurus banget," sahut @ismifahlawati.
Sementara warganet lainnya memberikan semangat untuk Anji dan bersiap menunggu karya sang musisi.
"Jangan sampai jatuh di lubang yang sama ya mas Anji. Lebih baik berkarier, karena suara anda mahal untuk didengar," kata ari***u.
"Jangan nakal ya, Manji," ucap febr*****7235.
"Lagunya pas banget ya pas doi sudah bebas. Yuk ah bang Manji berkarya lagi," kata in****opa memberikan semangat.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Pilih Gabung AKSI, Anji Bantah Bela Ahmad Dhani: Dia Sudah Mapan dan Kaya
-
Anji Sentil Musisi Pemohon Uji Materi UU Hak Cipta, Gunakan Pendapat Indra Lesmana
-
Pamer Chat Biduan yang Izin Bawa Lagunya, Anji Kicep Kena Skakmat Ari Lasso
-
5 Artis Jalani Ramadan Tanpa Pasangan, Ada Ria Ricis Hingga Asri Welas
-
Berapa Pengikut Anji di Medsos? Tak Diajak Gabung di VISI Karena Mungkin Kurang Terkenal
Terpopuler
- Joey Pelupessy Mengeluh Usai Bela Timnas Indonesia: Saya Tidak Bisa...
- Selamat Tinggal Denny Landzaat, Bisa Cabut dari Patrick Kluivert
- 10 Aturan Tagih Hutang Pinjol Legal OJK 2025, Debt Collector Jangan Ancam-ancam Nasabah!
- Timnas Indonesia Segera Punya Striker Naturalisasi Baru? Penyerang Gesit Haus Gol
- Hibah Tanah UNY Jadi Penyesalan? Pemkab Gunungkidul Geram Atlet Ditarik Biaya
Pilihan
-
Bali Blackout, Update Terkini Listrik di Pulau Dewata Padam
-
Sekolah Perintis Peradaban Magelang: Mengajar Anak Menjadi Tuan atas Diri Sendiri
-
Prabowo Bakal Kenakan Tarif Pajak Tinggi Buat Orang Kaya RI
-
Ahmad Dhani Hubungi Rayen Pono usai Dilaporkan, tapi Bukan Ngajak Damai Malah Meledek: Arogan!
-
6 Rekomendasi HP Mirip iPhone, Mulai Rp 1,1 Jutaan Terbaik Mei 2025
Terkini
-
9 WNA Dideportasi Imigrasi Batam gegara Salahgunakan Izin Tinggal
-
5 Alasan Mengapa Mobil Rental adalah Pilihan Cerdas untuk Liburan Anda
-
Inilah 5 Kebiasaan yang Membuat Tagihan Listrik Bisa Bengkak!
-
Mantri Perempuan BRI Ini Refleksikan Semangat Kartini: Tanpa Lelah Berdayakan Pengusaha Mikro
-
Rayakan Hari Kartini, BRI Perkuat Komitmen pada Kesetaraan Gender, Berdayakan Kaum Perempuan