SuaraBatam.id - Kekasih Cristiano Ronaldo, Georgina Rodriguez dikabarkan sedang hamil anak kembar. Kabar tersebut dibagikan oleh pesepak bola itu belum lama ini di media sosial.
Melalui akun Instagramnya masing-masing, pada Kamis (28/10/2021), Ronaldo mengumkan bahwa kekasih tercintanya, Georgina Rodriguez sedang hamil anak kembar.
Hal itu diketahui saat keduanya pamer hasil USG yang menunjukkan ada dua janin. Mereka pun sangat semringah ketika membagikan kabar tersebut.
"Dengan senang kami mengumumkan akan memiliki anak kembar. Hati kami penuh dengan cinta, kami tak sabar untuk bertemu kalian," tulisnya dalam keterangan postingannya.
Baca Juga: Pacar Disebut Mata Duitan, Asmara Cristiono Ronaldo-Georgina Rodriguez Diisukan Kandas
Postingan tersebut kemudian banjir komentar. Berbagai pihak mulai dari pesepak bola, selebriti, hingga WAGs memberikan selamat kepada Ronaldo serta Georgina yang berbahagia.
Salah satu komentar yang mencuri perhatian datang dari istri Messi, Antonella Roccuzzo. Meski suaminya adalah rival berat Ronaldo di lapangan, dia tetap memberikan selamat kepada Georgina.
Antonella Roccuzzo menuliskan dua emoji hati merah di postingan tersebut. Sehingga banyak menyoroti dan membalas komentar istri Messi itu.
Sementara itu, Ronaldo dan Georgina saat ini sudah tinggal bersama empat orang anak. Dengan hamilnya anak kembar itu, maka keluarga megabintang Manchester United tersebut bakal semakin ramai.
Baca Juga: Arti Mimpi Hamil Pagi Hari, Pekerjaan Impian Akan Datang
Berita Terkait
-
Cristiano Ronaldo Bawa Kabar Buruk, Georgina Rodriguez Idap Penyakit Menular
-
Hamil Anak Kembar, Influencer Malaysia Dirampok di Spanyol hingga Tersungkur ke Tanah
-
Bertemu Pratama Arhan, Azizah Salsha Harus Belajar Cara Berpakaian dari Georgina Rodrguez di Arab Saudi
-
Potret Georgina Rodriguez Berbikini di Pantai Arab Saudi, Ronaldo Bertelanjang Dada
-
Greorgina Rodriguez Keceplosan, Cristiano Ronaldo Potensi Batal Main di Piala Dunia 2026
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
BYD M6 dan Denza D9 Jadi Mobil Listrik Terlaris di Indonesia pada Februari
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
Terkini
-
Lonjakan Permintaan, Penerbangan BIM-Batam Ditambah untuk Mudik Lebaran
-
Jadwal Berbuka Puasa dan Imsakiyah di Batam 13 Maret 2025
-
Sidak Minyak Kita di Natuna, Benarkah Tak Sesuai Standar?
-
Kronologi Penangkapan Briptu SS di Batam, Terlibat Jaringan Narkoba Internasional Jalur 'Golden Tree Angle'
-
Kapan Lagi Buka Bareng BRI Festival 2025 Siap Hadirkan Kuliner, Musik, dan Kebersamaan di GBK Senayan