SuaraBatam.id - Berbagai aplikasi dengan mudah didownload melalui Google Play Store. Namun, pengguna harus berhati-hati menginstal aplikasi.
Sebanyak 11 aplikasi populer di Playstore diduga diam-diam mencuri data pribadi data pengguna.
Belum lama ini, Google merilis tiga aplikasi editing foto dan video yang diduga mengandung malware pencuri data.
Tiga aplikasi tersebut adalah Magic Photo Lab - Photo Editor, Blender Photo Editor - Easy Photo Background, dan Editor Pix Photo Motion Edit 2021.
Kemudian ditemukan pula aplikasi bertema Squid Game yang diduga mengandung malware joker.
Setidaknya itulah yang diungkapkan oleh peneliti malware Android dari ESET, Lukas Stefanko melalui cuitannya.
Menurut Lukas Stefanko, saat ini ada lebih dari 200 aplikasi bertema Squid Game yang terpajang di Play Store dan setidaknya satu di antaranya diketahui telah disusupi malware berbahaya
Joker memang jadi malware yang cukup sering menyusupi aplikasi Android yang terpajang di Google Play Store.
Malware ini merupakan spyware trojan yang bisa mencuri data dari perangkat korban, termasuk SMS dan daftar kontak.
Meski demikian, aplikasi Squid Game yang dimaksud bukanlah buatan Netflix, sebab Netflix sendiri belum pernah mengeluarkan aplikasi bernama Squid Game atau semacamnya.
Dengan tambahan tersebut, kini lengkap ada 11 aplikasi di Google PlayStore tanah air yang diduga mengandung malware pencuri data, yaitu:
- Auxiliary Message
- Magic Photo Lab - Photo Editor
- Blender Photo Editor - Easy Photo Background
- Editor Pix Photo Motion Edit 2021
- Squid Game (kabarnya sudah dihapus)
- Fast Magic SMS
- Free CamScanner
- Super Message
- Element Scanner
- Travel Wallpapers
- Super SMS
Berita Terkait
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Ramai Dibicarakan Karena Gagal Bayar, Apa Itu KoinWorks?
-
Rentan Harapan Palsu, Mengapa Praktik Ghosting Marak di Aplikasi Kencan?
-
Cara Menulis Huruf Arab di WhatsApp, Ikuti Panduan Ini
-
Cara Menjadikan Google Chrome Sebagai Default Browser di HP Samsung
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
-
Investigasi Kekerasan di Paser: Polisi dan Tokoh Adat Serukan Kedamaian
-
Nyawa Masyarakat Adat Paser Melayang, Massa Demo Minta Pj Gubernur dan Kapolda Kaltim Dicopot
Terkini
-
Ibu di Batam Aniaya Anak Kandung Pakai Rantai Besi, Berawal dari Hal Sepele Ini
-
Progres Konstruksi Container Yard Batuampar, Green Port Pertama Segera Hadir di Batam
-
Berapa Harga Airpods Pro Asli Gen 2? Inilah Keunggulannya
-
16 Atlet Muaythai Batam Bertarung di Vitka Gym, Ajang Pemanasan Menuju Porkot 2024
-
Melestarikan Mangrove, Mengangkat Ekonomi: Perjuangan Gari di Kampung Tua Bakau Serip, Desa Binaan Astra